Iklan

Iklan

Pertanyaan

Buku yang menjadi faktor pendorong para penjelajah Barat melakukan penjelajahan samudera ke Asia pada abad ke-15 dan 16 adalah ... (1) Il Miline (2) Summa Oriental (3) Imago Mundi (4) Itinerario

Buku yang menjadi faktor pendorong para penjelajah Barat melakukan penjelajahan samudera ke Asia pada abad ke-15 dan 16 adalah ...

(1) Il Miline
(2) Summa Oriental
(3) Imago Mundi
(4) Itinerario

  1. jika jawaban (1), (2), dan (3) benar

  2. jika jawaban (1) dan (3) benar

  3. jika jawaban (2) dan (4) benar

  4. jika jawaban (4) saja yang benar

  5. jika semua jawaban benar

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Seluruh pilihan diatas benar. Pilihan 1 dan 3 merupakan karya tulis dari Marco Polo. Buku Il Miline merupakan buku yang dikenal dengan nama The Travels of Marco Polo . Buku ini dibuat pada abad 13 M dengan berdasarkan perjalanan Marco Polo ke Asia selama tahun 1276-1291. Kemudian buku Imago Mundi merupakan buku yang menceritakan tentang betapa kayanya dan indahnya dunia timur yang pada awalnya dianggap oleh orang barat sebagai dunia yang gelap dan terbelakang. Pilihan 2 merupakan buku Suma Oriental karya Tome Pires menggambarkan mengenai keberadaan jalur pelayaran jaringan perdagangan, baik regional maupun internasional. Ia menceritakan tentang lalu lintas dan kehadiran para pedagang di Samudra Pasai yang berasal dari Bengal, Turki, Arab, Persia, Gujarat, Jawa, dan Siam. Selain itu Tome Pires juga mencatat kehadiran para pedagang di Malaka dari Kairo, Mekkah, Persia, Turki. Pilihan 4 merupakan buku yang ditulis oleh Jan Huyghen van Linschoten seorang pelaut dan penjelajah dari Belanda yang berjudul Itinerario . Pada tahun 1596 ia menerbitkan buku Itinerario yang dalam bahasa Inggris berjudul Discours of Voyages into East & West Indies. Buku itu menjelaskan secara rinci dan detail peta perjalanan bangsa Eropa ke India.

Seluruh pilihan diatas benar. Pilihan 1 dan 3 merupakan karya tulis dari Marco Polo. Buku Il Miline merupakan buku yang dikenal dengan nama The Travels of Marco Polo. Buku ini dibuat pada abad 13 M dengan berdasarkan perjalanan Marco Polo ke Asia selama tahun 1276-1291. Kemudian buku Imago Mundi merupakan buku yang menceritakan tentang betapa kayanya dan indahnya dunia timur yang pada awalnya dianggap oleh orang barat sebagai dunia yang gelap dan terbelakang. Pilihan 2 merupakan buku Suma Oriental karya Tome Pires menggambarkan mengenai keberadaan jalur pelayaran jaringan perdagangan, baik regional maupun internasional. Ia menceritakan tentang lalu lintas dan kehadiran para pedagang di Samudra Pasai yang berasal dari Bengal, Turki, Arab, Persia, Gujarat, Jawa, dan Siam. Selain itu Tome Pires juga mencatat kehadiran para pedagang di Malaka dari Kairo, Mekkah, Persia, Turki. Pilihan 4 merupakan buku yang ditulis oleh Jan Huyghen van Linschoten seorang pelaut dan penjelajah dari Belanda yang berjudul Itinerario. Pada tahun 1596 ia menerbitkan buku Itinerario yang dalam bahasa Inggris berjudul Discours of Voyages into East & West Indies. Buku itu menjelaskan secara rinci dan detail peta perjalanan bangsa Eropa ke India.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

74

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Buku yang menjadi faktor pendorong para penjelajah Barat melakukan penjelajahan samudera ke Asia pada abad ke-15 dan 16 adalah…. (SBMPTN 2016) 1) Il Miline 2) Summa Oriental 3) Imago Mundi ...

31

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia