Iklan

Iklan

Pertanyaan

Buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur yang sama. Berikut ini merupakan unsur yang dapat dikomentari dari kedua buku tersebut, yaitu ....

Buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur yang sama. Berikut ini merupakan unsur yang dapat dikomentari dari kedua buku tersebut, yaitu ....

  1. isi buku, kata pengantar, daftar isi, dan penggunaan bahasa

  2. sampul buku, kata pengantar, sistematika, dan latar belakang penulis

  3. tokoh dan penokohan, tema, dan alasan penulis menulis buku

  4. penggunaan bahasa, kerangka buku, tema, dan penyajian alur cerita

Iklan

A. Rizkyamsi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Iklan

Pembahasan

Komentar terhadap buku fiksi dan nonfiksi didasarkan pada hal-hal yang terdapat dalam buku tersebut, termasuk unsur-unsur buku. Komentar tersebut tidak didasarkan pada latar belakang penulis buku. Buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur. Unsur buku fiksi meliputi sampul buku, kata pengantar, daftar isi, tema cerita, tokoh dan penokohan, penggunaan bahasa, dan penyajian alur cerita. Sementara itu, unsur buku nonfiksi meliputi sampul buku, kata pengantar, daftar isi, isi buku, sistematika, cara penyajian, dan penggunaan bahasa. Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat diketahui bahwa buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur yang sama, yaitu sampul buku, kata pengantar, daftar isi, dan penggunaan bahasa. Unsur-unsur tersebut dapat dikomentari. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Komentar terhadap buku fiksi dan nonfiksi didasarkan pada hal-hal yang terdapat dalam buku tersebut, termasuk unsur-unsur buku. Komentar tersebut tidak didasarkan pada latar belakang penulis buku.

Buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur. Unsur buku fiksi meliputi sampul buku, kata pengantar, daftar isi, tema cerita, tokoh dan penokohan, penggunaan bahasa, dan penyajian alur cerita. Sementara itu, unsur buku nonfiksi meliputi sampul buku, kata pengantar, daftar isi, isi buku, sistematika, cara penyajian, dan penggunaan bahasa.

Berdasarkan penjelasan tersebut, dapat diketahui bahwa buku fiksi dan nonfiksi memiliki beberapa unsur yang sama, yaitu sampul buku, kata pengantar, daftar isi, dan penggunaan bahasa. Unsur-unsur tersebut dapat dikomentari.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ilustrasi berikut! Jeje sangat suka membaca buku. Suatu hari, Jeje menemukan sebuah buku setebal 200 halaman yang berisi kumpulan dongeng dari berbagai negara. Dongeng-dongeng tersebut...

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia