Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bukti bahwa “Hikayat Indera Bangsawan” bersifat istana sentris adalah ….

Bukti bahwa “Hikayat Indera Bangsawan” bersifat istana sentris adalah ….

  1. cerita dalam hikayat hanya berlatar di istana yang megah

  2. nama tokoh dalam hikayat menunjukkan bahwa mereka berasal dari kerajaan

  3. tokoh dalam hikayat memiliki kesaktian

  4. cerita dalam hikayat umumnya bersifat mustahil

  5. ceritanya ditulis oleh anonim

Iklan

D. Zharva

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Salah satu karakteristik hikayat adalah bersifat istana sentris, yaitu cerita dalam hikayat berkisar pada kehidupan istana atau kerajaan. Dalam “Hikayat Indera Bangsawan” karakteristik tersebut dapat diketahui melalui nama-nama tokoh, seperti Raja Indera Bungsu, Tuan Putri Siti Kendi, Pangeran Syah Peri, dan Pangeran Indera Bangsawan. Nama-nama tersebut menunjukkan bahwa tokoh berasal dari kerajaan. Sementara itu, dari segi latar tempat, cerita dalam hikayat ini tidak hanya terjadi di dalam istana, melainkan juga terjadi di hutan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Salah satu karakteristik hikayat adalah bersifat istana sentris, yaitu cerita dalam hikayat berkisar pada kehidupan istana atau kerajaan. Dalam “Hikayat Indera Bangsawan” karakteristik tersebut dapat diketahui melalui nama-nama tokoh, seperti Raja Indera Bungsu, Tuan Putri Siti Kendi, Pangeran Syah Peri, dan Pangeran Indera Bangsawan. Nama-nama tersebut menunjukkan bahwa tokoh berasal dari kerajaan. Sementara itu, dari segi latar tempat, cerita dalam hikayat ini tidak hanya terjadi di dalam istana, melainkan juga terjadi di hutan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan berikut! Teks I Setelah mendengar kata-kata baginda, si Hutan pun pergi mengambil seruas buluh yang berisi susu kambing serta menyangkutkannya pada pohon kayu. Maka ia pun dud...

28

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia