Iklan

Iklan

Pertanyaan

Buangan limbah industriyang konsentrasi ion-ion hidrogennya tinggi akan memengaruhi ....

Buangan limbah industri yang konsentrasi ion-ion hidrogennya tinggi akan memengaruhi ....space space 

  1. Suhu perairanundefined 

  2. Bau dan rasa perairanundefined 

  3. Endapan perairanundefined 

  4. pH perairan 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pencemaran air adalah masuknya polutan ke dalam lingkungan perairan yang menyebabkan penurunan kualitas air. Bahan pencemar air dapat berupa limbah industri atau limbah rumah tangga. Limbah industri merupakan polutanyang memiliki konsentrasi ion-ion hidrogen tinggi. Konsentrasi ion hidrogen akan mempengaruhi pH perairan. Nilai pH menunjukkan jumlah konsentrasi ion hidrogen ( ) didalam air. Semakin tinggi kadar ion hidrogen didalam airmaka semakin rendah nilai pH airtersebut dan air semakin masam. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pencemaran air adalah masuknya polutan ke dalam lingkungan perairan yang menyebabkan penurunan kualitas air. Bahan pencemar air dapat berupa limbah industri atau limbah rumah tangga. Limbah industri merupakan polutan yang memiliki konsentrasi ion-ion hidrogen tinggi. Konsentrasi ion hidrogen akan mempengaruhi pH perairan. Nilai pH menunjukkan jumlah konsentrasi ion hidrogen (begin mathsize 14px style H to the power of plus sign end style) didalam air. Semakin tinggi kadar ion hidrogen didalam air maka semakin rendah nilai pH air tersebut dan air semakin masam. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.space space 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

iqbal 4b

Jawaban tidak sesuai

Octaviana Butarbutar

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Contoh penyebab polusi air adalah ...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia