Iklan

Pertanyaan

Bu Endang meminjam uang sebesar Rp15.000.000,00 dengan suku bunga 1,5% per bulan selama 1 tahun. Nilai anuitas dari pinjaman tersebut adalah . . . .

Bu Endang meminjam uang sebesar Rp15.000.000,00 dengan suku bunga 1,5% per bulan selama 1 tahun. Nilai anuitas dari pinjaman tersebut adalah . . . .
 

  1. Rp946.305,62
     

  2. Rp1.112.305,62
     

  3. Rp1.375.305,62
     

  4. Rp1.464.305,62
     

  5. Rp1.598.305,62
     

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

35

:

04

Klaim

Iklan

H. Eka

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Nilai anuitas: Diketahui: Diperoleh: Nilai anuitas dari pinjaman tersebut adalah Rp1.375.305,62. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Nilai anuitas: begin mathsize 14px style text A= end text fraction numerator text M×i end text over denominator 1 minus open parentheses 1 plus i close parentheses to the power of negative t end exponent end fraction end style

Diketahui:

begin mathsize 14px style text M=15.000.000 end text text i end text equals 1 comma 5 percent sign equals 0 comma 015 text t end text equals 12 end style

Diperoleh:

begin mathsize 14px style text A end text equals fraction numerator 15.000.000 cross times 0 comma 015 over denominator 1 minus open parentheses 1 plus 0 comma 015 close parentheses to the power of negative 12 end exponent end fraction text A end text equals fraction numerator 225.000 over denominator 1 minus 0 comma 8364 end fraction text A end text equals fraction numerator 225.000 over denominator 0 comma 1636 end fraction text A end text equals 1.375.305 comma 62 end style

Nilai anuitas dari pinjaman tersebut adalah Rp1.375.305,62.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

122

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah pinjaman sebesar Rp 1 . 000 . 000 . 000 , 00 yang harus dilunasi dengan 6 anuitas. Jika dasar bunga 5% perbulan dan pembayaran pertama dilakukan setelah sebulan. Sisahutang pada akhir bulan ke-...

240

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia