Biolistrik adalah bidang yang khusus mempelajari tentang aliran impuls listrik pada tubuh manusia. Pernyataan yang benar adalah ….
Impuls adalah rangsangan yang dihasilkan oleh sel saraf
Impuls adalah rangsangan yang melewati sel-sel saraf
Tubuh manusia tidak dialiri arus listrik jika terdapat impuls listrik
Tubuh manusia tidak memiliki tegangan jika tidak terdapat impuls listrik
M. Robo
Master Teacher
Tubuh manusia dialiri arus listrik, khususnya pada saraf dengan adanya impuls listrik. Impuls adalah rangsangan yang melewati sel-sel saraf.
Fase istirahat adalah fase ketika sel saraf sedang tidak menghantarkan impuls atau rangsang. Tegangan listrik pada kondisi istirahat sebesar -70 mV.
Jadi, pernyataan yang benar adalah B.
261
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia