Iklan

Pertanyaan

Bintang merupakan manajer pengembangan produk di suatu perbankan Syariah. Saat ini Bintang sedang melakukan koordinasi dengan regulator keuangan di Indonesia agar bisa meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap penggunaan produk keuangan Syariah terbaru. Oleh karena itu Bintang mencoba untuk melakukan analisis produk tabungan yang terdapat pada Bank Syariah sebagai berikut: Produk Tabungan W: menggunakan mekanisme penitipan sehingga nominal yang dititipkan nasabah harus sama dengan nominal yang dikembalikan ke nasabah, bank tidak boleh menjanjikan pemberian keuntungan dengan nominal pasti Produk Tabungan M: menggunakan sistem bagi hasil, nasabah harus siap menerima risiko kerugian Keputusan yang sebaiknya Bintang ambil terkait kasus diatas adalah ….

Bintang merupakan manajer pengembangan produk di suatu perbankan Syariah. Saat ini Bintang sedang melakukan koordinasi dengan regulator keuangan di Indonesia agar bisa meningkatkan kepuasan masyarakat terhadap penggunaan produk keuangan Syariah terbaru. Oleh karena itu Bintang mencoba untuk melakukan analisis produk tabungan yang terdapat pada Bank Syariah sebagai berikut:

  1. Produk Tabungan W:  menggunakan mekanisme penitipan sehingga nominal yang dititipkan nasabah harus sama dengan nominal yang dikembalikan ke nasabah, bank tidak boleh menjanjikan pemberian keuntungan dengan nominal pasti
  2. Produk Tabungan M: menggunakan sistem bagi hasil,  nasabah harus siap menerima risiko kerugian

Keputusan yang sebaiknya Bintang ambil terkait kasus diatas adalah ….

  1. Menggunakan sistem penjaminan untuk produk tabungan W dan M pada Lembaga Penjamin Simpanan

  2. Melakukan penjaminan simpanan untuk tabungan W melalui Lembaga Penjamin Simpanan untuk nilai tabungan dibawah 2 miliar rupiah

  3. Memberikan pemberian balas jasa sebesar 10% dari tabungan W setiap bulannya

  4. Melakukan pemberian bagi hasil 20% dari keuntungan yang diperoleh dari produk penyaluran

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

05

:

24

:

30

Klaim

Iklan

A. Widya

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Pertanyaan diatas dapat dijawab dengan memahami penjelasan mengenai karakteristik dari produk yang telah dijelaskan. Pada point 1 mengenai produk tabungan W dijelaskan nilai simpanan yang ada harus dikembalikan ke nasabah dengan nominal yang sama karena merupakan titipan. Sedangkan pada point 2 mengenai produk tabungan M dijelaskan bahwa produk tsb merupakan produk akad investasi sehingga harus siap mengalami kerugian dan mendapatkan keuntungan. LPS memiliki fungsi untuk memberikan jaminan simpanan kepada nasabah bank yang memiliki nilai tabungan dibawah 2 miliar rupiah. Ketika suatu bank memiliki jenis produk seperti produk tabungan M yang nilai simpanannya seperti investasi, maka tidak bisa diberika penjaminan dari LPS. Sehingga jawaban yang tepat adalah B.

Pertanyaan diatas dapat dijawab dengan memahami penjelasan mengenai karakteristik dari produk yang telah dijelaskan. Pada point 1 mengenai produk tabungan W dijelaskan nilai simpanan yang ada harus dikembalikan ke nasabah dengan nominal yang sama karena merupakan titipan. Sedangkan pada point 2 mengenai produk tabungan M dijelaskan bahwa produk tsb merupakan produk akad investasi sehingga harus siap mengalami kerugian dan mendapatkan keuntungan. LPS memiliki fungsi untuk memberikan jaminan simpanan kepada nasabah bank yang memiliki nilai tabungan dibawah 2 miliar rupiah. Ketika suatu bank memiliki jenis produk seperti produk tabungan M yang nilai simpanannya seperti investasi, maka tidak bisa diberika penjaminan dari LPS.

Sehingga jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Dasar hukum pengaturan mengenai bank syariah adalah….

18

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia