Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bila sebanyak 25 mL larutan jus apel dititrasi secara akurat dengan 30 mL larutan natrium hidroksida 0,1 M dengan menggunakan indikator fenolftalein dan diketahui massa jenis 1,609 g/cm 3 , berapa kadar asam malat dalam larutan jus apel ?

Bila sebanyak 25 mL larutan jus apel dititrasi secara akurat dengan 30 mL larutan natrium hidroksida 0,1 M dengan menggunakan indikator fenolftalein dan diketahui massa jenis 1,609 g/cm3, berapa kadar asam malat dalam larutan jus apel ?spacespace

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Titrasi adalah suatu metoda analisa kimia yang digunakan untuk menentukan konsentrasi suatu analit. Pada titrasi asam basa melibatkan reaksi netralisasi dimana asam akan bereaksi dengan basa dalam jumlah yang ekuivalen. Untuk menghitung kadar asam malat dalam larutan jus apel, dengan langkah - langkah : 1) Tentukan molaritas asam malat dari titrasi larutan , menggunakan rumus titrasi asam-basa : 2) Menentukan kadar asam malat dengan rumus hubungan M, %, dan massa jenis : Rumus senyawa asam malat : (Mr=134) Maka, kadar asam malat dalam larutan jus apel adalah 1%.

Titrasi adalah suatu metoda analisa kimia yang digunakan untuk menentukan konsentrasi suatu analit. Pada titrasi asam basa melibatkan reaksi netralisasi dimana asam akan bereaksi dengan basa dalam jumlah yang ekuivalen.

Untuk menghitung kadar asam malat dalam larutan jus apel, dengan langkah - langkah :

1) Tentukan molaritas asam malat dari titrasi larutan Na O H, menggunakan rumus titrasi asam-basa :

Ma cross times Va cross times a double bond Mb cross times Vb cross times b Ma cross times 25 cross times 1 equals 0 comma 1 cross times 30 cross times 1 Ma equals 0 comma 12 space M  

2) Menentukan kadar asam malat dengan rumus hubungan M, %, dan massa jenis :

Rumus senyawa asam malat : C subscript 4 H subscript 6 O subscript 5 (Mr=134)

M equals fraction numerator 10 cross times rho cross times percent sign over denominator Mr end fraction 0 comma 12 equals fraction numerator 10 cross times 1 comma 609 cross times percent sign over denominator 134 end fraction Kadar space C subscript 4 H subscript 6 O subscript 5 equals 1 percent sign    

Maka, kadar asam malat dalam larutan jus apel adalah 1%.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

82

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan gambar di atas, berikan jawaban benar atau salah pernyataan-pernyataan berikut denganalasannya. Konsentrasi asam lemah yang dititrasi kira-kira 0 , 10 M jika K a ​ asam lemah = 1 , 0 × ...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia