Iklan

Iklan

Pertanyaan

Biaya peluang adalah biaya dari penggunaan sumber daya ekonomi untuk tujuan tertentu, yang diukur dengan ukuran keuntungan yang tidak jadi didapat karena tidak memilih alternatif itu dibandingkan dengan komoditas yang didapat sebagai gantinya karena memilih suatu alternatif. Pendapat ini dikemukakan oleh ....

Biaya peluang adalah biaya dari penggunaan sumber daya ekonomi untuk tujuan tertentu, yang diukur dengan ukuran keuntungan yang tidak jadi didapat karena tidak memilih alternatif itu dibandingkan dengan komoditas yang didapat sebagai gantinya karena memilih suatu alternatif. Pendapat ini dikemukakan oleh ....space 

  1. Paul A. Samuelsonspace 

  2. N. Gregory Mankiwspace 

  3. Robert B. Ekelundspace 

  4. Alfred Marshallspace 

  5. J. M. Keynessspace 

Iklan

N. Mazidah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Jember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan jawaban C.

jawaban yang tepat adalah pilihan jawaban C.

Iklan

Pembahasan

Biaya peluang adalah biaya dari penggunaan sumber daya ekonomi untuk tujuan tertentu, yang diukur dengan ukuran keuntungan yang tidak jadi didapat karena tidak memilih alternatif itu dibandingkan dengan komoditas yang didapat sebagai gantinya karena memilih suatu alternatif. Pendapat ini dikemukakan olehRobert B. Ekelund. Adapun pendapat lainnyatentang biaya peluang adalah sebagai berikut. N. Gregory Mankiw mengatakan bahwa biaya peluang adalah segala sesuatu yang harus Anda korbankan untuk memperoleh sesuatu. Paul A. Samuelson dan William D. Nordhaus mengatakan bahwa keputusan memilih biaya peluang karena memilih suatu hal dalam dunia kelangkaan berarti menyerahkan sesuatu yang lain. Biaya peluang adalah nilai barang atau jasa yang paling berharga yang hilang. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan jawaban C.

Biaya peluang adalah biaya dari penggunaan sumber daya ekonomi untuk tujuan tertentu, yang diukur dengan ukuran keuntungan yang tidak jadi didapat karena tidak memilih alternatif itu dibandingkan dengan komoditas yang didapat sebagai gantinya karena memilih suatu alternatif. Pendapat ini dikemukakan oleh Robert B. Ekelund. Adapun pendapat lainnya tentang biaya peluang adalah sebagai berikut.

 

  1. N. Gregory Mankiw mengatakan bahwa biaya peluang adalah segala sesuatu yang harus Anda korbankan untuk memperoleh sesuatu.
  2. Paul A. Samuelson dan William D. Nordhaus mengatakan bahwa keputusan memilih biaya peluang karena memilih suatu hal dalam dunia kelangkaan berarti menyerahkan sesuatu yang lain. Biaya peluang adalah nilai barang atau jasa yang paling berharga yang hilang.


Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan jawaban C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

90

Najwa Sabila

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan hubungan kelangkaan dengan biaya peluang!

25

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia