Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berita luar negeri yang menyatakan Islam masuk ke Indonesia pada abad ke-13 masehi yaitu berasal dari ...

Berita luar negeri yang menyatakan Islam masuk ke Indonesia pada abad ke-13 masehi yaitu berasal dari ...

  1. Fa-Hien

  2. Marco Polo

  3. Khublai Khan

  4. I-Tsing

  5. Ma-Huan

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

opsi jawaban benar adalah B.

opsi jawaban benar adalah B.

Iklan

Pembahasan

Perkembangan Islam di Nusantara, berdasarkan teori yang dikemukakan oleh para ahli, diperkirakan dimulai sejak abad ke-7 Masehi dan berangsur-angsur hingga abad ke-13 Masehi. Adapun secara umum, teori yang menyebutkan bahwa proses Islamisasi di Nusantara pada abad ke-7 Masehi disebutkanoleh Buya Hamka dengan Teori Arabnya sementaraHusein Djajadiningrat dengan Teori Persia mengatakan bahwa Islam masuk ke Nusantara pada abad ke-13 Masehi. Adapun berita atau catatan perjalanan yang mendukung bahwa Islam masuk dan berkembang di Nusantara pada abad ke-13 Masehi, dapat disandarkan pada catatan perjalanan Marco Polo. Iamenuliskan bahwa dirinya pernah singgah di Perlak (Peureula) pada 1292 Masehidan berjumpa dengan orang-orang Islam. Jadi, opsi jawaban benar adalah B.

Perkembangan Islam di Nusantara, berdasarkan teori yang dikemukakan oleh para ahli, diperkirakan dimulai sejak abad ke-7 Masehi dan berangsur-angsur hingga abad ke-13 Masehi. Adapun secara umum, teori yang menyebutkan bahwa proses Islamisasi di Nusantara pada abad ke-7 Masehi disebutkan oleh Buya Hamka dengan Teori Arabnya sementara Husein Djajadiningrat dengan Teori Persia mengatakan bahwa Islam masuk ke Nusantara pada abad ke-13 Masehi.

Adapun berita atau catatan perjalanan yang mendukung bahwa Islam masuk dan berkembang di Nusantara pada abad ke-13 Masehi, dapat disandarkan pada catatan perjalanan Marco Polo. Ia menuliskan bahwa dirinya pernah singgah di Perlak (Peureula) pada 1292 Masehi dan berjumpa dengan orang-orang Islam. 

Jadi, opsi jawaban benar adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Dina Ainiyah Shofa

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bukti bahwa agama Islam telah masuk ke pulau Jawa sebelum abad ke - 14 adalah ditemukannya peninggalan berupa ...

11

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia