Iklan

Pertanyaan

Berilah contoh data riil bahwa Indonesia mengalami pertumbuhan ekonomi!

Berilah contoh data riil bahwa Indonesia mengalami pertumbuhan ekonomi!space 

  1. .... space 

  2. .... space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

44

:

10

Klaim

Iklan

N. Nurlaila

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sebelumnya perlu diketahui bahwa pertumbuhan ekonomi dapat diukur dengan beberapa indikator yaitu Produk Domestik Bruto (PDB), penyerapan tenaga kerja, dan pendapatan riil perkapita . Dari ketiga indikator tersebut yang paling sering digunakan untuk mengukur pertumbuhan ekonomi suatu negara adalah nilai PDB. Berikut ini adalah data dari BPS mengenai pertumbuhan ekonomi Indonesia berdasarkan nilai PDB : Perekonomian Indonesia Tahun 2020 yang diukur berdasarkan PDB atas harga berlaku mencapai Rp 15.434,2 triliun dan PDB per kapita mencapai Rp 56,9 juta. Ekonomi Indonesia Tahun 2020 mengalami perumbuhan sebesar 2,07% dibandingkan tahun sebelumnya. Berdasarkan sisi produksi pertumbuhan terjadi pada sektor lapangan usaha transportasi dan pergudangan sebesar 15,04%.

Sebelumnya perlu diketahui bahwa pertumbuhan ekonomi dapat diukur dengan beberapa indikator yaitu Produk Domestik Bruto (PDB), penyerapan tenaga kerja, dan pendapatan riil perkapita. Dari ketiga indikator tersebut yang paling sering digunakan untuk mengukur pertumbuhan ekonomi suatu negara adalah nilai PDB. Berikut ini adalah data dari BPS mengenai pertumbuhan ekonomi Indonesia berdasarkan nilai PDB : 

  • Perekonomian Indonesia Tahun 2020 yang diukur berdasarkan PDB atas harga berlaku mencapai Rp 15.434,2 triliun dan PDB per kapita mencapai Rp 56,9 juta. 
  • Ekonomi Indonesia Tahun 2020 mengalami perumbuhan sebesar 2,07% dibandingkan tahun sebelumnya. Berdasarkan sisi produksi pertumbuhan terjadi pada sektor lapangan usaha transportasi dan pergudangan sebesar 15,04%. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Agar pertumbuhan ekonomi meningkatkan standar hidup, maka ....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia