Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut yang tidak termasuk jenis pohonyang ditanam dalam reboisasi adalah....

Berikut yang tidak termasuk jenis pohon yang ditanam dalam reboisasi adalah....

  1. jati

  2. mahoni

  3. rasamala

  4. pinus

  5. tomat

Iklan

D. Junior

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah E.

jawaban yang benar adalah E.

Iklan

Pembahasan

Reboisasimerupakan penanaman hutan kembali, yakni hutan yang sudah gundul agar dapat berfungsi dengan baik, yakni sesuai dengan peruntukkannya lagi.Penghijauan bertujuan untuk meningkatkan kualitas makhluk hidup khususnya manusia dengan meningkatkan kualitas sumber daya alam. Dengan kembalinyafungsihutan, tentunya dapat menghindari pencemaran udara ke lingkungan, kembalinya ekosistem danreboisasidapat melawan pemanasan global. Jenis tanaman yang ditanaman saat reboisasi biasanya adalah tanaman khas atau endemik dari wilayah yang akan direboisasi. Namun jika tidak menggunakan tanaman endemik, juga bisa menggunakan bibit tanaman yang nantinya akan memiliki sistem perakaran yang kuat, tahan bertahun-tahun, serta memiliki sistem kayu yang kuat, seperti pinus, jati, beringin, rasamala, mahoni, dan sebagainya. Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Reboisasi merupakan penanaman hutan kembali, yakni hutan yang sudah gundul agar dapat berfungsi dengan baik, yakni sesuai dengan peruntukkannya lagi. Penghijauan bertujuan untuk meningkatkan kualitas makhluk hidup khususnya manusia dengan meningkatkan kualitas sumber daya alam. Dengan kembalinya fungsi hutan, tentunya dapat menghindari pencemaran udara ke lingkungan, kembalinya ekosistem dan reboisasi dapat melawan pemanasan global. Jenis tanaman yang ditanaman saat reboisasi biasanya adalah tanaman khas atau endemik dari wilayah yang akan direboisasi. Namun jika tidak menggunakan tanaman endemik, juga bisa menggunakan bibit tanaman yang nantinya akan memiliki sistem perakaran yang kuat, tahan bertahun-tahun, serta memiliki sistem kayu yang kuat, seperti pinus, jati, beringin, rasamala, mahoni, dan sebagainya.

Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Amri Kusnani Khamida

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud reboisasi?

7

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia