Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut yang bukan merupakan prasasti peninggalan atau bukti adanya Kerajaan Sriwijaya adalah ...

Berikut yang bukan merupakan prasasti peninggalan atau bukti adanya Kerajaan Sriwijaya adalah ...

  1. prasasti telaga batu

  2. prasasti kota kapur

  3. prasasti karang berahi

  4. prasasti kedukan bukti

  5. prasasti canggal

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah E. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Kerajaan Sriwijaya atau biasa disebut Srivijaya adalah salah satu kerajaan maritim yang kuat di wilayah pulau Sumatera dan memberi pengaruh banyak di Nusantara dengan daerah kekuasaan membentang dari Thailand, Kamboja, Semenanjung Malaya, Jawa, Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi.. Ada totral 9 prasasti yang ditemukan : Prasasti Leiden Prasasti Ligor Prasasti Palas Pasemah Prasasti Kota Kapur Prasasti Kedukan Bukit Prasasti Hujung Langit Prasasti Talang Tuwo Prasasti KJarang Berahi Prasasti Telaga Batu

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah E.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Kerajaan Sriwijaya atau biasa disebut Srivijaya adalah salah satu kerajaan maritim yang kuat di wilayah pulau Sumatera dan memberi pengaruh banyak di Nusantara dengan daerah kekuasaan membentang dari Thailand, Kamboja, Semenanjung Malaya, Jawa, Sumatera, Kalimantan, dan Sulawesi.. Ada totral 9 prasasti yang ditemukan :

  1. Prasasti Leiden
  2. Prasasti Ligor
  3. Prasasti Palas Pasemah
  4. Prasasti Kota Kapur
  5. Prasasti Kedukan Bukit
  6. Prasasti Hujung Langit
  7. Prasasti Talang Tuwo
  8. Prasasti KJarang Berahi
  9. Prasasti Telaga Batu

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

488

Fitra Ambarwati

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Prasasti peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang berisi kutukan dari raja terhadap pelaku kejahatan adalah . ...

32

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia