Iklan

Pertanyaan

Berikut usaha-usaha yang dilakukan untuk menaikkan jumlah produksi dalam sektor pertanian. Memperluas lahan yang diolah. Mengadakan irigasi. Menambah jumlah tanaman yang dibudidayakan. Memotivasi pekerja agar bekerja sepenuh hati. Menggunakan bibit unggul. Usaha yang dilakukan untuk memperluas produksi dengan cara intensifikasi ditunjukkan nomor ....

Berikut usaha-usaha yang dilakukan untuk menaikkan jumlah produksi dalam sektor pertanian.

  1. Memperluas lahan yang diolah.
  2. Mengadakan irigasi.
  3. Menambah jumlah tanaman yang dibudidayakan.
  4. Memotivasi pekerja agar bekerja sepenuh hati.
  5. Menggunakan bibit unggul.

Usaha yang dilakukan untuk memperluas produksi dengan cara intensifikasi ditunjukkan nomor ....space 

  1. (1), (2), dan (3)space 

  2. (1), (2), dan (4)space 

  3. (1), (2), dan (5)space 

  4. (2), (4), dan (5)space 

  5. (3), (4), dan (5)space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

27

:

46

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Intensifikasi adalahperluasan produksi yang dilakukan dengan cara meningkatkan produktivitas (kemampuan menghasilkan) dari faktor produksi yang ada pada tiap unit produksi. Di bidang pertanian misalnya dengan pemupukan, pengairan yang lebih intensif. Di bidang industri misalnya dengan pembagian kerja (spesialisasi kerja), peningkatan kemampuan dan keahlian kerja. Usaha yang dilakukan untuk memperluas produksi dengan cara intensifikasi, yaitu: Mengadakan irigasi (2) Memotivasi pekerja agar bekerja sepenuh hati.(4) Menggunakan bibit unggul (5) Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Intensifikasi adalah perluasan produksi yang dilakukan dengan cara meningkatkan produktivitas (kemampuan menghasilkan) dari faktor produksi yang ada pada tiap unit produksi. Di bidang pertanian misalnya dengan pemupukan, pengairan yang lebih intensif. Di bidang industri misalnya dengan pembagian kerja (spesialisasi kerja), peningkatan kemampuan dan keahlian kerja.

Usaha yang dilakukan untuk memperluas produksi dengan cara intensifikasi, yaitu:

  1. Mengadakan irigasi (2)
  2. Memotivasi pekerja agar bekerja sepenuh hati. (4)
  3. Menggunakan bibit unggul (5)

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Eling Rafi

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikan contoh lain dari usaha meningkatkan hasil produksi secara intensifikasi maupun ekstensifikasi!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia