Iklan

Pertanyaan

Berikut merupakan contoh dari DPR sebagai regulator aspirasi masyarakat, yaitu....

Berikut merupakan contoh dari DPR sebagai regulator aspirasi masyarakat, yaitu....

  1. masyarakat melalui LSM memberikan saran kebijakan kepada pemerintah dan saran tersebut dibahas di dalam sidang paripurna untuk dijadikan UU

  2. anggota DPR dipilih oleh rakyat

  3. anggota DPR terpilih dinilai sebagai perwakilan dari daerah asalnya dan bertujuan untuk memperjuangkan hak daerah tersebut

  4. masyarakat dan beberapa anggota DPR melakukan demonstrasi terhadap kebijakan pemerintah yang tidak pro rakyat

  5. pemerintah mengeluarkan kebijakan demi kesejahteraan rakyat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

30

:

35

Klaim

Iklan

F. Dwi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Unjuk rasa atau demonstrasi adalah sebuah gerakan protes yang dilakukan sekumpulan orang di hadapan umum. Dalam sistem demokrasi, DPR merupakan representasi dari kepentingan masyarakat dan wajib membahas saran dan masukan dari rakyat di dalam sidang DPR demi mencapai kesejahteraan bersama.

Unjuk rasa atau  demonstrasi adalah sebuah gerakan protes yang dilakukan sekumpulan orang di hadapan umum. Dalam sistem demokrasi, DPR merupakan representasi dari kepentingan masyarakat dan wajib membahas saran dan masukan dari rakyat di dalam sidang DPR demi mencapai kesejahteraan bersama.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu fungsi lembaga politik adalah….

2

3.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia