Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang tidak perlu dicantumkan dalam proposal penyelenggaraan lomba peringatan Sumpah Pemuda adalah …..

Berikut ini yang tidak perlu dicantumkan dalam proposal penyelenggaraan lomba peringatan Sumpah Pemuda adalah …..space 

  1. Panitiaspace 

  2. Latar belakangspace 

  3. Tujuanspace 

  4. Format notulaspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

14

:

51

Iklan

M. Ayu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Pembahasan

Bgaian proposal kegiatan yaitu: Nama kegiatan Tujuan kegiatan Isi proposal Susunan acara Susunan kepanitiaan Anggaran dana Penutup Maka, bagian yang tidak perlu dicantumkan dalam proposal penyelenggaraan lomba peringatan Sumpah Pemuda adalah format notula. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Bgaian proposal kegiatan yaitu:

  1. Nama kegiatan
  2. Tujuan kegiatan
  3. Isi proposal
  4. Susunan acara
  5. Susunan kepanitiaan
  6. Anggaran dana
  7. Penutup

Maka, bagian yang tidak perlu dicantumkan dalam proposal penyelenggaraan lomba peringatan Sumpah Pemuda adalah format notula.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Delenzia Indri

Pembahasan tidak menjawab soal

Kendrick Tanaka

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Bany brito Nainggolan

Pembahasan lengkap banget

Elena Andriola

Mudah dimengerti

Novita Tri Susanti

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!