Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang termasuk penelitiandeskriptif adalah ....

Berikut ini yang termasuk penelitian deskriptif adalah ....space space

  1. pengaruh pekerjaan wanita terhadap jumlah anak yang diinginkan space space

  2. hubungan antara status pekerjaan dan kesadaran bergotong royong di Cilacap space space

  3. persepsi orangtua terhadap meningkatnya kenakalan remaja di Cilacapspace space

  4. hubungan tingkat pendidikan terhadap kecepatan mendapatkan lapangan pekerjaan di Cilacap space space

  5. perbandingan pendapatan petani yang menjadi anggota koperasi dan yang tidak menjadi anggota koperasi di Kecamatan Cilacap Utaraspace space

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin pada soal berkaitan dengan jenis-jenis penelitian sosial. Penelitian sosial adalah penyelidikan tentang satu gejala sosial atau hubungan antara dua atau lebih gejala sosial melalui metode ilmiah secara sistematis dan tersetruktur. Dalam penelitian sosial memiliki banyak sekali jenis-jenisnya disesuaikan dengan metode dan fenomena yang ingin digali datanya, salah satu jenis penelitian sosial adalah penelitian deskriptif. Jika dianalisis penelitian diskriptif yaitu penelitian yang memberikan gambaran lebih detil tentang hasil penelitian (suatu gejala atau fenomena) . Penelitian ini merupakan kelanjutan dari penelitian eksploratif yang mengungkapkan fakta secara lebih detil. Dalam penelitian deskriptif memiliki tujuan untuk menggambarkan, melukiskan, menerangkan,menjelaskan dan menjawab secara lebih rinci permasalahan yang akan diteliti dengan mempelajari semaksimal mungkin seorang individu, suatu kelompok atau suatu kejadian. Karena pada penelitian deskriptif terfokus pada analisis secara deskriptif yang berbentuk narasi atau teks, Berdasarkan pengertian di atas, maka judul yang mengarah kepada penelitian deskriptif adalahpersepsi orangtua terhadap meningkatnya kenakalan remaja di Cilacap. Di mana judul tersebut termasuk jenispendekatan penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian tersebut dapat menggambarkan apa yang menjadi pandangan atau persepsi orangtua terhadap meningkatnya kenakalan remaja di daerah Cilacap. Maka jawaban yang tepat adalah C.

Poin pada soal berkaitan dengan jenis-jenis penelitian sosial. 

Penelitian sosial adalah penyelidikan tentang satu gejala sosial atau hubungan antara dua atau lebih gejala sosial melalui metode ilmiah secara sistematis dan tersetruktur. Dalam penelitian sosial memiliki banyak sekali jenis-jenisnya disesuaikan dengan metode dan fenomena yang ingin digali datanya, salah satu jenis penelitian sosial adalah penelitian deskriptif. 

Jika dianalisis penelitian diskriptif yaitu penelitian yang memberikan gambaran lebih detil tentang hasil penelitian (suatu gejala atau fenomena). Penelitian ini merupakan kelanjutan dari penelitian eksploratif yang mengungkapkan fakta secara lebih detil. Dalam penelitian deskriptif memiliki tujuan untuk menggambarkan, melukiskan, menerangkan,menjelaskan dan menjawab secara lebih rinci permasalahan yang akan diteliti dengan mempelajari semaksimal mungkin seorang individu, suatu kelompok atau suatu kejadian. Karena pada penelitian deskriptif terfokus pada  analisis secara deskriptif yang berbentuk narasi atau teks,

Berdasarkan pengertian di atas, maka judul yang mengarah kepada penelitian deskriptif adalah persepsi orangtua terhadap meningkatnya kenakalan remaja di Cilacap. Di mana judul tersebut termasuk jenis pendekatan penelitian kualitatif deskriptif. Penelitian tersebut dapat menggambarkan apa yang menjadi pandangan atau persepsi orangtua terhadap meningkatnya kenakalan remaja di daerah Cilacap. space space

Maka jawaban yang tepat adalah C.space spacespace space space space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Ramadhan Lubis

Pembahasan terpotong Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ketika melihat teman-temannya membentuk kelompok yang bersifat antisosial, seorang siswa tertarik untuk menelitinya. Ia melakukan kegiatan pengumpulan data dengan mewawancarai anggota kelompok tersebu...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia