Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang termasuk kegiatan usaha asuransi adalah ….

Berikut ini yang termasuk kegiatan usaha asuransi adalah …. space space space 

  1. melayani jasa penitipan barang space space 

  2. memberikan jaminan kepada nasabah space space 

  3. memberikan jaminan kesehatan kepada nasabah space space 

  4. menanggung resiko yang mungkin terjadi pada nasabah space space 

  5. mengatur peredaran uang kartal dan uang giral space space 

Iklan

K. Kusnandar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space space  

Iklan

Pembahasan

Asuransi adalah perjanjian antara dua belah pihak yaitu perusahaan asuransi dan pemegang polis (nasabah) dengan menerima suatu premi asuransi untuk memberikan penggantian kepada pemegang polis karena kerugian, kerusakan/sakit atau kehilangan. Asuransi berfungsi sebagai mekanisme untuk mengalihkan resiko (risk transfer mechanism) yaitu mengalihkan resiko dari satu pihak (tertanggung) kepada pihak lain (penanggung). Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Asuransi adalah perjanjian antara dua belah pihak yaitu perusahaan asuransi dan pemegang polis (nasabah) dengan menerima suatu premi asuransi untuk memberikan penggantian kepada pemegang polis karena kerugian, kerusakan/sakit atau kehilangan.

Asuransi berfungsi sebagai mekanisme untuk mengalihkan resiko (risk transfer mechanism) yaitu mengalihkan resiko dari satu pihak (tertanggung) kepada pihak lain (penanggung).

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

110

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikanlah tabel berikut! Berdasarkan tabel di atas, pernyataan yang sesuai antara ilustrasi dengan produk asuransi adalah ....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia