Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang termasuk ke dalam organisasi militer regional yang ada di dunia adalah … ANZUS NATO CENTO Pakta Warsawa

Berikut ini yang termasuk ke dalam organisasi militer regional yang ada di dunia adalah …space space 
 

  1. ANZUS
  2. NATO
  3. CENTO
  4. Pakta Warsawa
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space 

  4. HANYA 4 yang benar.space 

  5. SEMUA pilihan benar.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

18

:

02

Klaim

Iklan

N. Hasanah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space

Pembahasan

Organisasi militer regional adalah organisasi militer berdasarkan wilayah negara yang berdekatan. Beberapa organisasi yang termasuk dalam organisasi militer regional adalah sebagai berikut. NATO (North Atlantic Treaty Organization) didirikan oleh Amerika Serikat pada 4 April 1949. Salah satu kebijakan yang dijalankan oleh NATO adalah memperkuat militer antar negara anggota demi menghadapi ancaman Uni Soviet. Anggota NATO hingga saat ini berjumlah 29 anggota yang mayoritas berasal dari negara-negara Eropa. Pakta Warsawa dicanangkan oleh Uni Soviet pada 14 Mei 1955. Bersama dengan Albania, Bulgaria, Cekoslovakia, Jerman Timur, Hungaria, Polandia, dan Rumania, Pakta Warsawa dibuat sebagai reaksi atas bergabungnya Jerman Barat ke dalam NATO tahun 1955. Organisasi ini bertujuan untuk mengendalikan kekuatan militer di wilayah Eropa Tengah dan Eropa Timur demi mencegah menyebarnya pengaruh Amerika Serikat. ANZUS (Australia New Zealand United States Security Treaty) didirikan oleh Amerika Serikat bersama Australia dan Selandia Baru pada 1 September 1951. Pembentukannya disepakati oleh Percy C. Spender (Australia), C.A. Berendsen (Selandia Baru), Dean Acheson, John Foster Dulles, Alexander Willey, John J. Sparkman (Amerika Serikat) di San Fransisco. Tujuan ANZUS adalah untuk menghambat persebaran pengaruh komunis di kawasan Australia dan Oceania. CENTO (Central East Treaty Organization) didirikan oleh Iran, Irak, Pakistan, Turki, dan Inggris pada 1955 dengan tujuan untuk menghambat persebaran komunis di wilayah Timur Tengah. Jika dalam ANZUS, Amerika Serikat terlibat langsung, tidak dalam CENTO. Di CENTO, Amerika Serikat mengambil posisi sebagai pemberi bantuan militer dan ekonomi kepada negara anggota. Posisi tersebut diambil akibat adanya sentimen terhadap negara-negara anggota CENTO yang mayoritas pro-Palestina (kecuali Inggris) dalam konflik Israel-Palestina. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Organisasi militer regional adalah organisasi militer berdasarkan wilayah negara yang berdekatan. Beberapa organisasi yang termasuk dalam organisasi militer regional adalah sebagai berikut.
 

  1. NATO (North Atlantic Treaty Organization) didirikan oleh Amerika Serikat pada 4 April 1949.  Salah satu kebijakan yang dijalankan oleh NATO adalah memperkuat militer antar negara anggota demi menghadapi ancaman Uni Soviet. Anggota NATO hingga saat ini berjumlah 29 anggota yang mayoritas berasal dari negara-negara Eropa.
  2. Pakta Warsawa dicanangkan oleh Uni Soviet pada 14 Mei 1955. Bersama dengan Albania, Bulgaria, Cekoslovakia, Jerman Timur, Hungaria, Polandia, dan Rumania, Pakta Warsawa dibuat sebagai reaksi atas bergabungnya Jerman Barat ke dalam NATO tahun 1955. Organisasi ini bertujuan untuk mengendalikan kekuatan militer di wilayah Eropa Tengah dan Eropa Timur demi mencegah menyebarnya pengaruh Amerika Serikat.
  3. ANZUS (Australia New Zealand United States Security Treaty) didirikan oleh Amerika Serikat bersama Australia dan Selandia Baru pada 1 September 1951. Pembentukannya disepakati oleh Percy C. Spender (Australia), C.A. Berendsen (Selandia Baru), Dean Acheson, John Foster Dulles, Alexander Willey, John J. Sparkman (Amerika Serikat) di San Fransisco. Tujuan ANZUS adalah untuk menghambat persebaran pengaruh komunis di kawasan Australia dan Oceania.
  4. CENTO (Central East Treaty Organization) didirikan oleh Iran, Irak, Pakistan, Turki, dan Inggris pada 1955 dengan tujuan untuk menghambat persebaran komunis di wilayah Timur Tengah. Jika dalam ANZUS, Amerika Serikat terlibat langsung, tidak dalam CENTO. Di CENTO, Amerika Serikat mengambil posisi sebagai pemberi bantuan militer dan ekonomi kepada negara anggota. Posisi tersebut diambil akibat adanya sentimen terhadap negara-negara anggota CENTO yang mayoritas pro-Palestina (kecuali Inggris) dalam konflik Israel-Palestina.space


Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini merupakankebijakan-kebijakan luar negeripada masaDemokrasi Terpimpin adalah ... Membentuk Nefo dan Oldefo. Indonesia keluar dari PBB. Membentuk poros Jakarta Peking. Polit...

45

3.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia