Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang merupakan kalimat kritik adalah ...

Berikut ini yang merupakan kalimat kritik adalah ...  space

  1. Wah, begitu indahnya Indonesia, negeri yang kaya akan kekayaan alam. Banyak hewan dan tumbuhan yang langka tinggal di sini.undefined  

  2. Orang tua hendaknya jangan melepas begitu saja anak-anak mereka. Orang tua harus mendampingi putra-putrinya dalam menonton acara televisi, mengingat banyak tayangan TV yang tidak patut ditonton apalagi dicontoh putra-putri.undefined  

  3. Kalian memang pasangan yang amat serasi, saling melengkapi satu sama lain.undefined  

  4. Ibu, kau memang malaikatku. Kasih sayangmu tak terbalas oleh dunia.undefined  

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kalimat kritik adalah kalimat yang berisi pendapat disertai dengan alasan baik buruknya suatu hal dan juga berisi saran yang bermanfaat. Kritik yang dimaksud adalah kritik yang membangun, bukan berupa kecaman, makian, ataupun hal yang menjelek-jelekkan. Adapun pilihan yang merupakan kalimat kritik terdapat pada pilihan B karena berisi pendapat dan alasan agar orang tua tidak membiarkan anaknya begitu saja dalam menonton acara televisi, juga terdapat saran agar orang tua mendampingi anaknya ketika menonton televisi. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Kalimat kritik adalah kalimat yang berisi pendapat disertai dengan alasan baik buruknya suatu hal dan juga berisi saran yang bermanfaat. Kritik yang dimaksud adalah kritik yang membangun, bukan berupa kecaman, makian, ataupun hal yang menjelek-jelekkan. Adapun pilihan yang merupakan kalimat kritik terdapat pada pilihan B karena berisi pendapat dan alasan agar orang tua tidak membiarkan anaknya begitu saja dalam menonton acara televisi, juga terdapat saran agar orang tua mendampingi anaknya ketika menonton televisi. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

152

Aulia Surbakti

Pembahasan lengkap banget

Putri Wulandari

Pembahasan lengkap banget

Muhammad Fikran

sangat membantu saya mengerjakan tugas

Widia Tasyania

Mudah dimengerti

Tyasnrnng

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apakah perbedaan sanggahan dan kritik?

37

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia