Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang merupakan dampak dari pemberontakan yang dilakukan oleh PKI pada 1926 adalah……

Berikut ini yang merupakan dampak dari pemberontakan yang dilakukan oleh PKI pada 1926 adalah……

  1. diasingkannya para anggota PKI ke Banda Neira

  2. diasingkannya para anggota PKI ke Boven Digul

  3. keanggotaan PKI dibekukan oleh pemerintah kolonial Belanda

  4. Partai Komunis Indonesia dihapuskan dari pemerintahan kolonial Belanda

  5. Pemerintah kolonial Belanda mengasingkan Tan Malaka ke Singapura

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

19

:

03

Klaim

Iklan

H. Rosa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Setelah perlawanan berakhir, 13.000 orang ditangkap, 4.500 orang dijebloskan ke penjara, dan 1.038 orang dikirim ke Boven Digul, Papua.

Setelah perlawanan berakhir, 13.000 orang ditangkap, 4.500 orang dijebloskan ke penjara, dan 1.038 orang dikirim ke Boven Digul, Papua.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Respon yang dikeluarkan oleh pemerintah kolonial Belanda terhadap pembentukan dewan rakyat adalah…...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia