Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang merupakan bentuk dukungan Ikhwanul Muslimin terhadap kemerdekaan Indonesia adalah...

Berikut ini yang merupakan bentuk dukungan Ikhwanul Muslimin terhadap kemerdekaan Indonesia adalah...

  1. Menggelar long march di seluruh penjuru negeri Mesir

  2. Memberikan dukungan dana ke Indonesia guna perjuangan fisik

  3. Mempengaruhi konsulat Inggris di Mesir untuk mendukung Indonesia

  4. Menambah persenjataan para pejuang di Indonesia dalam melawan NICA

  5. Menghimpun mahasiswa di Mesir untuk berdemo tentang kemerdekaan Indonesia

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Mesir merupakan negara pertama yang mengakui kemerdekaan Indonesia. Ikhwanul Muslimin (IM) adalah organisasi Islam yang didirikan Hasan Al-Banna. Bukti dukungan Ikhwanul Muslimin terhadap kemerdekaan Indonesia antara lain menggalang opini umum lewat pemberitaan media yang memberikan kesempatan luas kepada para mahasiswa Indonesia untuk menulis tentang kemerdekaan Indonesia di koran-koran lokal miliknya. Ikhwanul Muslimin juga menggalang massa untuk berbagai acara tabligh akbar dan menggelar demonstrasi guna mendukung kemerdekaan Indonesia. Demonstrasi tersebut dilakukan para mahasiswa di Mesir dan kepanduan Ikhwan berkali-kali terhadap Kedutaan Belanda di Kairo. Para demonstran tersebut melakukan aksi pembakaran, pelemparan batu, dan teriakan-teriakan permusuhan selain menunjukkan slogan dan spanduk terhadap Belanda. Kondisi ini membuat Kedutaan Belanda di Kairo kewalahan, sehingga Belanda segera mencopot lambang negaranya dari dinding kedutaan serta menurunkan bendera merah-putih-biru dari puncak gedung, agar tidak mudah dikenali pada demonstran. Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah E

Mesir merupakan negara pertama yang mengakui kemerdekaan Indonesia. Ikhwanul Muslimin (IM) adalah organisasi Islam yang didirikan Hasan Al-Banna. Bukti dukungan Ikhwanul Muslimin terhadap kemerdekaan Indonesia antara lain menggalang opini umum lewat pemberitaan media yang memberikan kesempatan luas kepada para mahasiswa Indonesia untuk menulis tentang kemerdekaan Indonesia di koran-koran lokal miliknya. Ikhwanul Muslimin juga menggalang massa untuk berbagai acara tabligh akbar dan menggelar demonstrasi guna mendukung kemerdekaan Indonesia. Demonstrasi tersebut dilakukan para mahasiswa di Mesir dan kepanduan Ikhwan berkali-kali terhadap Kedutaan Belanda di Kairo. Para demonstran tersebut melakukan aksi pembakaran, pelemparan batu, dan teriakan-teriakan permusuhan selain menunjukkan slogan dan spanduk terhadap Belanda. Kondisi ini membuat Kedutaan Belanda di Kairo kewalahan, sehingga  Belanda segera mencopot lambang negaranya dari dinding kedutaan serta menurunkan bendera merah-putih-biru dari puncak gedung, agar tidak mudah dikenali pada demonstran.

Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah E

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Croot Jaya

Katanya bisa lihat klo lewati iklan eh ternyata penipuan Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan kedatangan Konsul Jenderal Mesir Muhammad Abdul Mun’im ke Yogyakarta pada 13-16 Maret 1947 adalah ....

69

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia