Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang membedakan antara narkoba dan psikotropika yaitu ....

Berikut ini yang membedakan antara narkoba dan psikotropika yaitu ....

  1. Narkoba adalah Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif. Sedangkan psikotropika adalah zat bukan narkotika baik yang bersifat alamiah maupun sintetis

  2. Narkoba adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis atau tiruan yang  bukan narkotik. Psikotropika adalah Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif.

  3. Narkoba adalah akronim dari narkotika, yang dianggap tidak membahayakan oleh tubuh Psikotropika adalah akronim narkotika , psikotropika dan zat adiktif

  4. Narkoba, merupakan zat yang mengandung unsur  obat terlarang dosis tinggi, sedangkan psikotropika digunakan untuk memenuhi kebutuhan para pecandu

  5. Narkoba adalah kependekan dari kata, Narkotika, Psikotropika, dan Obat Terlarang, sedangkan psikotropika adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis atau tiruan yang  bukan narkotika.

Iklan

M. Aulia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Narkoba dan obat-obatan terlarang mengandung zat adiktif, yaitu zat yang bisa membuat ketergantungan jika dikonsumsi oleh manusia dan menimbulkan kerusakan pada jaringan saraf dan mental seseorang. Narkoba adalah akronim atau kependekan dari kata, Narkotika, Psikotropika, dan Obat Terlarang terlarang. Napza adalah akronim dari Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif. Undang-Undang Narkotika pasal 1 ayat 1 menyatakan bahwa narkotika merupakan zat buatan ataupun yang berasal dari tanaman yang memberikan efek halusinasi, menurunnya kesadaran, serta menyebabkan kecanduan. Sedangkan psikotropika adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis atau tiruan yang bukan narkotika. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Narkoba dan obat-obatan terlarang mengandung zat adiktif, yaitu zat yang bisa membuat ketergantungan jika dikonsumsi oleh  manusia dan menimbulkan kerusakan pada jaringan saraf dan mental seseorang. Narkoba adalah akronim atau kependekan dari kata, Narkotika, Psikotropika, dan Obat Terlarang terlarang. Napza adalah akronim dari Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif. Undang-Undang Narkotika pasal 1 ayat 1 menyatakan bahwa narkotika merupakan zat buatan ataupun yang berasal dari tanaman yang memberikan efek halusinasi, menurunnya kesadaran, serta menyebabkan kecanduan. Sedangkan psikotropika adalah zat atau obat, baik alamiah maupun sintetis atau tiruan yang  bukan narkotika.   Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Narkoba sebagai obat terlarang dan tergolong menjadi perilaku menyimpang dikarenakan...

368

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia