Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang bukan merupakan manfaat cagar alam adalah ....

Berikut ini yang bukan merupakan manfaat cagar alam adalah .... 

  1. berburu 

  2. melindungi berbagai jenis bioma 

  3. penelitian 

  4. komunitas berbagai flora dan fauna 

  5. melestarikan keanekaragaman komunitas hayati 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

29

:

03

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah A. Berikut adalah penjelasannya. Cagar alam adalah pelestarian hidup bagi flora dan fauna khas yang terancam kepunahannya. Cagar alam dicirikan dengan habitatnya yang masih asli dan belum banyak campur tangan manusia. Cagar alam memiliki manfaat, yaitu : Penelitian dan pengembangan. Menjadi tempat berlindung bagi flora dan fauna dari bahaya kepunahan. Ilmu pengetahuan. Menjaga kesuburan tanah dan kualitas udara. Kegiatan penunjang budaya. Maka yang bukan manfaat cagar alam adalah kegiatan berburu, karena hal tersebut akan membuat kepunahan dalam flora dan fauna. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban benar pada soal ini adalah A.

Berikut adalah penjelasannya.

Cagar alam adalah pelestarian hidup bagi flora dan fauna khas yang terancam kepunahannya. Cagar alam dicirikan dengan habitatnya yang masih asli dan belum banyak campur tangan manusia. Cagar alam memiliki manfaat, yaitu :

  • Penelitian dan pengembangan.
  • Menjadi tempat berlindung bagi flora dan fauna dari bahaya kepunahan.
  • Ilmu pengetahuan.
  • Menjaga kesuburan tanah dan kualitas udara.
  • Kegiatan penunjang budaya.

Maka yang bukan manfaat cagar alam adalah kegiatan berburu, karena hal tersebut akan membuat kepunahan dalam flora dan fauna. 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!