Iklan

Pertanyaan

Berikut ini yang bukan merupakan fungsi darah adalah ….

Berikut ini yang bukan merupakan fungsi darah adalah ….

  1. mengangkut begin mathsize 14px style O subscript 2 end style dan begin mathsize 14px style C O subscript 2 end style 

  2. menyembuhkan luka

  3. memungkinkan proses pembekuan darah

  4. mengangkut sari-sari makanan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

40

:

21

Klaim

Iklan

F. Andriyani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sistem organ merupakan bentuk kerja sama antar organ untuk melakukan fungsinya. Dalam melaksanakan kerja sama ini, setiap organ tidak bekerja sendiri-sendiri, melainkan organ-organ saling bergantung dan saling mempengaruhi satu sama lainnya. Tanpa ada kerja sama dengan organ lain, maka proses dalam tubuh tidak akan terjadi. Beberapa organ dalam tubuh berfungsi sebagai sistem transportasi darah, diantaranya ada jantung, pembuluh darah, dan darah. Berikut fungsi organ-organ pada sistem transportasi darah: Jantung - memompa darah ke seluruh tubuh Pembuluh darah - mengedarkan darah dari jantung ke berbagai organ di dalam tubuh Darah - membawa atau mengangkut nutrisi, mengangkut oksigen dan karbondioksida serta hormon ke seluruh tubuh, membunuuh kuman penyakit danjuga berfungsi untuk proses pembekuan darah Dari informasi diatas, dapat kita ketahui bahwa darah di dalam tubuh berfungsi untuk membawa atau mengangkut nutrisi, oksigen dan karbondioksida serta hormon ke seluruh tubuh, dan juga berfungsi untuk proses pembekuan darah. Dengan demikian pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Sistem organ merupakan bentuk kerja sama antar organ untuk melakukan fungsinya. Dalam melaksanakan kerja sama ini, setiap organ tidak bekerja sendiri-sendiri, melainkan organ-organ saling bergantung dan saling mempengaruhi satu sama lainnya. Tanpa ada kerja sama dengan organ lain, maka proses dalam tubuh tidak akan terjadi.

Beberapa organ dalam tubuh berfungsi sebagai sistem transportasi darah, diantaranya ada jantung, pembuluh darah, dan darah. Berikut fungsi organ-organ pada sistem transportasi darah:

  • Jantung - memompa darah ke seluruh tubuh  
  • Pembuluh darah - mengedarkan darah dari jantung ke berbagai organ di dalam tubuh
  • Darah -  membawa atau mengangkut nutrisi, mengangkut oksigen dan karbondioksida serta hormon ke seluruh tubuh, membunuuh kuman penyakit dan juga berfungsi untuk proses pembekuan darah 

Dari informasi diatas, dapat kita ketahui bahwa darah di dalam tubuh berfungsi untuk membawa atau mengangkut nutrisi, oksigen dan karbondioksida serta hormon ke seluruh tubuh, dan juga berfungsi untuk proses pembekuan darah.

Dengan demikian pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Dari pernyataan berikut ini yang bukan fungsidari darah adalah ....

13

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia