Berikut ini yang bukan merupakan cara jamur memperoleh nutrisi adalah ....
Membusukkan materi genetik
Bersifat parasit pada tumbuhan atau hewan
Mensekresikan enzim hingga makanan rusak
Menyebarkan toksin hingga makanan beracun
Bersiombiosis dengan organisme lain
A. Acfreelance
Master Teacher
Untuk memperoleh makanan, jamur menyerap zat organik dari lingkungan melalui hifa dan miselium kemudian menyimpannya dalam bentuk glikogen. Karena jamur merupakan konsumen maka jamur bergantung pada substrat (parasit hewan dan tumbuhan) yang menyediakan karbohidrat, protein, vitamin, dan senyawa kimia lainnya. Cara hidup jamur lainnya adalah melakukan simbiosis mutualisme. Jamur yang hidup bersimbiosis, selain menyerap makanan dari organisme lain juga menghasilkan zat tertentu yang bermanfaat bagi simbionnya, mensekresikan enzim untuk merusak zat makanan, dan membusukkan materi genetik (dekomposer).
Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.
5rb+
5.0 (2 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia