Iklan

Pertanyaan

Berikut ini tujuan kultur jaringan yang benar adalah ....

Berikut ini tujuan kultur jaringan yang benar adalah .... 

  1. menanam tanaman yang bervariasi 

  2. memperbanyak tanaman secara generatif 

  3. memperbanyak tanaman dengan jaringan yang sudah tua 

  4. memperbanyak tanaman dengan mempertahankan sifat genetis 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

33

:

33

Klaim

Iklan

F. Freelancer4

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kultur jaringan (mikropropagasi) merupakan salah satu cara perbanyakan tanaman secara vegetatif berdasarkan sifat totipotensi.Kultur jaringan dapat membantu menyediakan bibit pertanian yang bersifat identik dengan induknya, seragam, dan berjumlah banyak dalam waktu yang cepat. Tanaman yang biasa dikultur adalah tanaman unggul atau tanaman langka, antara lain anggrek, pisang abaca (batang semu sebagai penghasil serat), tanaman obat-obatan, tebu, kentang, wortel, mawar, krisan, atau mangga. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Kultur jaringan (mikropropagasi) merupakan salah satu cara perbanyakan tanaman secara vegetatif berdasarkan sifat totipotensi. Kultur jaringan dapat membantu menyediakan bibit pertanian yang bersifat identik dengan induknya, seragam, dan berjumlah banyak dalam waktu yang cepat. Tanaman yang biasa dikultur adalah tanaman unggul atau tanaman langka, antara lain anggrek, pisang abaca (batang semu sebagai penghasil serat), tanaman obat-obatan, tebu, kentang, wortel, mawar, krisan, atau mangga.undefined 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Nur Arrad Syuaraa

Makasih ❤️

Ambar Wati

Makasih ❤️ Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Dengan bioteknologi, reproduksi tanaman secara vegetatif dalam jumlah yang banyak dan seragam dapat dilakukan melalui cara...

1

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia