Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini, termasuk posisi fisiografi pada objek material geografis, adalah …

Berikut ini, termasuk posisi fisiografi pada objek material geografis, adalah …

  1. Tempat sosial

  2. Tempat politik

  3. Tempat budaya

  4. Lokasi klimatologi

  5. Lokasi bisnis

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space

Iklan

Pembahasan

Objek material geografi adalah geosfer (geo:bumi, sphere :lapisan). Geosfer adalah lapisan permukaan bumi, baik yang berada pada permukaan bumi, maupun yang berada dibawah permukaan bumi yang ada pengaruhnya terhadap kehidupan manusia . Geosfer terdiri dari lapisan litosfer (lapisan kulit bumi), atmosfer (lapisan udara), hidosfer (lapisan air), biosfer (makhluk hidup) dengan penekanan pada antroposfer sebagai makhluk hidup yang paling berperan di dalamnya. Salah satu contohnya yaitu posisi geografis adalah lokasi klimatologi yang termasuk ke dalam atmosfer. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka yang termasuk posisi fisiografi pada objek material geografis adalah lokasi klimatologi. Jadi, jawaban yang tepatadalah D.

Objek material geografi adalah geosfer (geo:bumi, sphere:lapisan). Geosfer adalah lapisan permukaan bumi, baik yang berada pada permukaan bumi, maupun yang berada dibawah permukaan bumi yang ada pengaruhnya terhadap kehidupan manusia. Geosfer terdiri dari lapisan litosfer (lapisan kulit bumi), atmosfer (lapisan udara), hidosfer (lapisan air), biosfer (makhluk hidup) dengan penekanan pada antroposfer sebagai makhluk hidup yang paling berperan di dalamnya. Salah satu contohnya yaitu posisi geografis adalah lokasi klimatologi yang termasuk ke dalam atmosfer.

Berdasarkan penjelasan tersebut, maka yang termasuk posisi fisiografi pada objek material geografis adalah lokasi klimatologi.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Masyarakat Bali memiliki kebudayaan yang masih terjaga, bahkan mampu menarik minat wisatawan manca negara. Masyarakat Tenganan memiliki kearifan lokal yang sangat baik untuk menjaga kelestarian lingku...

16

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia