Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini pernyataan yang tepat tentang teori Kutub Pertumbuhan milik Perroux adalah …

Berikut ini pernyataan yang tepat tentang teori Kutub Pertumbuhan milik Perroux adalah …

  1. Pertumbuhan terjadi di semua tempat dengan intensitas yang sama.

  2. Pertumbuhan tidak terjadi di semua tempat, namun memiliki intensitas pertumbuhan yang sama.

  3. Pertumbuhan  tidak terjadi di semua tempat, melainkan pada kutub-kutub pertumbuhan dengan intensitas yang berbeda-beda.

  4. Kutub pertumbuhan adalah area urban tempat berkumpulnya pusat pelayanan dan berperan dalam perkembangan politik di wilayah-wilayah yang dipengaruhinya.

  5. Kutub pertumbuhan adalah area urban tempat berkumpulnya kegiatan industri dan berperan dalam perkembangan ekonomi di wilayah-wilayah yang dipengaruhinya.

Iklan

Q. Qismaraga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Francois Perroux merupakan tokoh asal Prancis yang mencetuskan tentang teori Kutub Pertumbuhan. Menurutnya, pertumbuhan tidak terjadi di semua tempat, melainkan pada kutub-kutub pertumbuhan dengan intensitas yang berbeda-beda. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Francois Perroux merupakan tokoh asal Prancis yang mencetuskan tentang teori Kutub Pertumbuhan. Menurutnya, pertumbuhan  tidak terjadi di semua tempat, melainkan pada kutub-kutub pertumbuhan dengan intensitas yang berbeda-beda.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

46

Faried Fajar

Pembahasan lengkap banget

Ayu Minyonggi

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan penggambaran suatu wilayah melalui teori kutub pertumbuhan adalah ....

27

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia