Iklan

Pertanyaan

Berikut ini merupakan sifat koloid. Dapat mengadsorpsi ion Menghamburkan cahaya Partikelnya terus bergerak Dapat bermuatan listrik Pernyataan yang benar adalah ....

Berikut ini merupakan sifat koloid.

  1. Dapat mengadsorpsi ion
  2. Menghamburkan cahaya
  3. Partikelnya terus bergerak
  4. Dapat bermuatan listrik


Pernyataan yang benar adalah ....space 

  1. 1, 2, dan 3space

  2. 1 dan 3space

  3. 2 dan 4space

  4. 4space

  5. 1, 2, 3, dan 4space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

15

:

50

Klaim

Iklan

Y. Rochmawatie

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space

Pembahasan

Beberapa sifat koloid adalah sebagai berikut. Dapat mengadsorbsi ion pada permukaan-permukaan partikel koloid. Koloid dapat menghamburkan cahaya (efek Tyndall) karena partikel koloid cukup besar untuk menghamburkan cahaya. Partikel koloid terus bergerak dengan arah tidak beraturan atau disebut dengan gerak Brown, gerakan tersebut membuat koloid menjadi stabil. Partikel koloid akan bergerak ke kutub yang berlawanan dengan muatan koloidapabiladiletakkandalam medan listrik. Peristiwa tersebutdikenal dengan elektroforesis. Dengan demikian, pernyataan yang benar mengenai sifat koloid adalah 1, 2, dan 3 . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Beberapa sifat koloid adalah sebagai berikut.

  1. Dapat mengadsorbsi ion pada permukaan-permukaan partikel koloid.
  2. Koloid dapat menghamburkan cahaya (efek Tyndall) karena partikel koloid cukup besar untuk menghamburkan cahaya.
  3. Partikel koloid terus bergerak dengan arah tidak beraturan atau disebut dengan gerak Brown, gerakan tersebut membuat koloid menjadi stabil.
  4. Partikel koloid akan bergerak ke kutub yang berlawanan dengan muatan koloid apabila diletakkan dalam medan listrik. Peristiwa tersebut dikenal dengan elektroforesis.


Dengan demikian, pernyataan yang benar mengenai sifat koloid adalah 1, 2, dan 3.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

As 2 ​ S 3 ​ adalah koloid hidrofob yang bermuatan negatif. Larutan yang paling baik untuk mengkoagulasikankoloid ini adalah ....

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia