Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini merupakan peranan pH dalam proses pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan yaitu ….

Berikut ini merupakan peranan pH dalam proses pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan yaitu ….

  1. mempengaruhi aktivitas mikroorganisme pada bahan anorganik

  2. mempengaruhi penyerapan air

  3. berpengaruh pada proses penyerapan air oleh sel-sel rambut akar

  4. mempengaruhi ketersediaan nutrisi

  5. menyebabkan sel tumbuhan kehilangan cairan

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Derajat keasaman (pH) berpengaruh terhadap ketersediaan nutrisi dalam tanah yang dapat diserap oleh tumbuhan. Umumnya unsur hara akan diserap pada pH 6-7 (cenderung netral), hal ini karena pada kisaran pH tersebut sebagian unsur hara mudah larut dalam air. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Derajat keasaman (pH) berpengaruh terhadap ketersediaan nutrisi dalam tanah yang dapat diserap oleh tumbuhan. Umumnya unsur hara akan diserap pada pH 6-7 (cenderung netral), hal ini karena pada kisaran pH tersebut sebagian unsur hara mudah larut dalam air. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Rogu melakukan observasi ke pegunungan.Di sana ia menemukan berbagai macam tumbuhan seperti stroberi, aster, ubi jalar, kopi, dan tembakau. Kemudian, ia menelusuri kaki gunung dan menemukan tumbuhan m...

2

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia