Iklan

Pertanyaan

Berikut ini merupakan pengertian dari asam amino esensial dan cara memperolehnya secara berurutan adalah ….

Berikut ini merupakan pengertian dari asam amino esensial dan cara memperolehnya secara berurutan adalah ….undefined

  1. asam amino yang dapat dibuat sendiri oleh tubuh kita, sumber protein hewani maupun protein nabatiundefinedundefined

  2. asam amino yang tidak dapat dibuat sendiri oleh tubuh kita sehingga harus didapatkan dari makanan, sumber protein hewani maupun protein nabatiundefinedundefined

  3. asam amino yang dapat disintesis langsung oleh tubuh, sumber protein hewaniundefinedundefined

  4. asam amino yang tidak dapat disintesis langsung oleh tubuh, sumber protein hewaniundefinedundefined

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

47

:

59

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.undefinedundefined

Pembahasan

Asam amino esensial merupakan asam amino yang tidak dapat dibuat sendiri oleh tubuh kita sehingga harus didapatkan dari makanan. Asam amino esensial dapat diperoleh baik dari sumber protein hewani, maupun dari sumber protein nabati. Contoh protein hewani adalah daging, baik daging hewan memamah biak seperti sapi dan kambing, maupun unggas seperti ayam. Selain itu, juga ada ikan, telur, susu, hewan air lain seperti udang, dan juga keju. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Asam amino esensial merupakan asam amino yang tidak dapat dibuat sendiri oleh tubuh kita sehingga harus didapatkan dari makanan. Asam amino esensial dapat diperoleh baik dari sumber protein hewani, maupun dari sumber protein nabati. Contoh protein hewani adalah daging, baik daging hewan memamah biak seperti sapi dan kambing, maupun unggas seperti ayam. Selain itu, juga ada ikan, telur, susu, hewan air lain seperti udang, dan juga keju. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.undefinedundefined

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!