Iklan
Pertanyaan
Berikut ini merupakan model replikasi DNA dan hipotesisnya yang tepat adalah….
Semikonservatif, dua untai DNA asli/induk saling lepas satu sama lain dan masing-masing bertindak sebagai cetakan untuk membuat untai komplementer yang baru
Semikonservatif, untaian DNA pecah menjadi beberapa bagian potongan-potongan kecil, kemudian potongan-potongan kecil itu dipisahkan menjadi dua helai, digandakan sendiri, dan kemudian bergabung kembali setelah duplikasi
Dispersif, dua untai DNA asli/induk saling lepas satu sama lain dan masing-masing bertindak sebagai cetakan untuk membuat untai komplementer yang baru
dispersif, untai DNA asli/induk tetap dipertahankan, untai DNA baru/anak dihasilkan tapi tetap mempertahankan DNA induknya/asli
Konservatif, dua untai DNA asli/induk saling lepas satu sama lain dan masing-masing bertindak sebagai cetakan untuk membuat untai komplementer yang baru
Iklan
B. Hindarto
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
4
5.0 (1 rating)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia