Iklan

Pertanyaan

Berikut ini merupakan contoh-contoh pewarisan sifat atau karakter pada manusia yang dapat diamati. Iis yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat gelap Rahayu yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki kulit sawo matang Irham yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen ww Isqim yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen Ww Jepri yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G Berdasarkan pernyataan di atas, contoh pewarisan sifat atau karakter pada manusia serta gen yang dimilikinya adalah…..

Berikut ini merupakan contoh-contoh pewarisan sifat atau karakter pada manusia yang dapat diamati.

  1. Iis yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat gelap
  2. Rahayu yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki kulit sawo matang
  3. Irham yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen ww
  4. Isqim yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen Ww
  5. Jepri yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G

 

Berdasarkan pernyataan di atas, contoh pewarisan sifat atau karakter pada manusia serta gen yang dimilikinya adalah…..

  1. 1, 2, dan 3

  2. 2, 4, dan 5

  3. 1, 3, dan 4

  4. 1, 2, dan 5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

56

:

18

Iklan

N. Shoimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah B.

jawaban yang benar adalah B.

Pembahasan

Iis yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat gelap → pernyataan ini salah. Orang yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat terang, karena warna kulit terang pada manusia disandikan oleh gen resesif homozigot, sedangkan gen dominan homozigot akan membuat kulit menjadi gelap. Apabila heterozigot maka seseorang memiliki warna sawo matang. Rahayu yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki kulit sawo matang → pernyataan ini benar. Orang yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki warna kulit sawo matang (tengah-tengah antara sangat gelap dan sangat cerah). Irham yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen ww → pernyataan ini salah. Gen ww (homozigot resesif) menyandikan tipe rambut di dahi melingkar biasa. Isqim yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahiseperti huruf V memiliki gen Ww → pernyataan ini benar. Orang yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen WW (homozigot dominan) atau gen Ww (heterozigot). Jepri yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G → Pernyataan ini benar . Orang yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G (baik bergenotip GG atau Gg). Dengan demikian jawaban yang benar adalah B.

  1. Iis yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat gelap → pernyataan ini salah. Orang yang memiliki gen aabbcc akan memiliki kulit sangat terang, karena warna kulit terang pada manusia disandikan oleh gen resesif homozigot, sedangkan gen dominan homozigot akan membuat kulit menjadi gelap. Apabila heterozigot maka seseorang memiliki warna sawo matang.
  2. Rahayu yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki kulit sawo matang → pernyataan ini benar. Orang yang memiliki gen AaBbCc akan memiliki warna kulit sawo matang (tengah-tengah antara sangat gelap dan sangat cerah).
  3. Irham yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen ww → pernyataan ini salah. Gen ww (homozigot resesif) menyandikan tipe rambut di dahi melingkar biasa.
  4. Isqim yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahiseperti huruf V  memiliki gen Ww → pernyataan ini benar. Orang yang memiliki pertumbuhan rambut pada dahi seperti huruf V memiliki gen WW (homozigot dominan) atau gen Ww (heterozigot).
  1. Jepri yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G → Pernyataan ini benar. Orang yang memiliki tipe perlekatan cuping telinga terpisah memiliki gen G (baik bergenotip GG atau Gg).

Dengan demikian jawaban yang benar adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!