Iklan

Pertanyaan

Berikut ini manfaat kegiatan ekspor-impor. Memperoleh devisa Memperluas pasar produk Indonesia Memperoleh barang yang dibutuhkan Meningkatkan pendapatan masyarakat Memperoleh teknologi modern Yang merupakan manfaat kegiatan impor adalah nomor ....

Berikut ini manfaat kegiatan ekspor-impor.

  1. Memperoleh devisa 
  2. Memperluas pasar produk Indonesia
  3. Memperoleh barang yang dibutuhkan
  4. Meningkatkan pendapatan masyarakat
  5. Memperoleh teknologi modern


Yang merupakan manfaat kegiatan impor adalah nomor ....  

  1. 1 dan 3undefined 

  2. 3 dan 5undefined 

  3. 4 dan 5undefined 

  4. 2 dan 4 undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

11

:

57

Klaim

Iklan

M. Camelia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Pembahasan

Impor adalah kegiatan membeli barang dari luar negeri. Berikut ini adalah manfaat dari kegiatan impor. Memperoleh barang dan jasa yang tidak dapat dihasilkan oleh negara . (3) Setiap negara memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri dalam memproduksi barang, dengan adanya kegiatan impor negara bisa mendapatkan barang yang tidak dapat diproduksi sendiri dari negara lain. Memperoleh bahan baku. Selain mendapatkan barang yang tidak dapat diproduksi di negara sendiri, kegiatan impor juga mempermudah suatu negara untuk mendapatkan bahan baku yang tidak tersedia di negaranya. Memperoleh teknologi. (5) Kegiatan impor juga menyebabkan tersedianya tekonologi baru yang bermanfaat untuk mempermudah proses produksi. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Impor adalah kegiatan membeli barang dari luar negeri. Berikut ini adalah manfaat dari kegiatan impor.

  • Memperoleh barang dan jasa yang tidak dapat dihasilkan oleh negara. (3)
    Setiap negara memiliki kelebihan dan kekurangannya sendiri dalam memproduksi barang, dengan adanya kegiatan impor negara bisa mendapatkan barang yang tidak dapat diproduksi sendiri dari negara lain.
  • Memperoleh bahan baku.
    Selain mendapatkan barang yang tidak dapat diproduksi di negara sendiri, kegiatan impor juga mempermudah suatu negara untuk mendapatkan bahan baku yang tidak tersedia di negaranya.
  • Memperoleh teknologi. (5)
    Kegiatan impor juga menyebabkan tersedianya tekonologi baru yang bermanfaat untuk mempermudah proses produksi.undefined 

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

16

Allicia Adelia Putri

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Indonesia membeli beras dari Vietnam artinya Indonesia ....

17

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia