Iklan

Pertanyaan

Berikut ini kebaikan dan kelemahan sistem ekonomi: adanya persaingan untuk maju menjadi lebih kreatif pelanggan semakin puas karena mutu barang semakin berkualitas hak milik individu diakui adanya persaingan yang semakin besar antara yang kaya dan yang miskin kecenderungan adanya kebebasan menyebabkan muncul monopoli Kebaikan dari sistem ekonomi pasar ditunjukkan oleh nomor ....

Berikut ini kebaikan dan kelemahan sistem ekonomi:

  1. adanya persaingan untuk maju menjadi lebih kreatif
  2. pelanggan semakin puas karena mutu barang semakin berkualitas
  3. hak milik individu diakui
  4. adanya persaingan yang semakin besar antara yang kaya dan yang miskin
  5. kecenderungan adanya kebebasan menyebabkan muncul monopoli


Kebaikan dari sistem ekonomi pasar ditunjukkan oleh nomor .... space 

  1. (1), (2), dan (3) space 

  2. (1), (3), dan (4) space 

  3. (2), (3), dan (4) space 

  4. (2), (4), dan (5) space 

  5. (3), (4), dan (5) space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

34

:

54

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah poin A.

jawaban yang tepat adalah poin A. space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sistem ekonomi pasar/kapitalis adalah suatu sistem ekonomi di mana pemerintah sama sekali tidak turut campur tangan dan tidak berusaha memengaruhi kegiatan ekonomi yang dilakukan masyarakat. Pada sistem perekonomian ini, seluruh sumber daya yang tersedia dimiliki dan dikuasai oleh masyarakat. Masyarakat mempunyai kebebasan penuh dalam mengolah sumber daya tersebut. Kebaikan sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut. Memberikan kebebasan kepada setiap individu untuk memilih pekerjaan. Mengurangi beban pemerintah. Menetapkan harga melalui mekanisme pasar. Adanya persaingan untuk maju menjadi lebih kreatif. (1) Mutu barang semakin berkualitas. (2) Hak milik individu diakui. (3) Kelemahan sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut. Menimbulkan banyaknya pengangguran,kesenjangan sosial, dan kerusakan lingkungan akibat monopoli yang tidak terkontrol pemerintah. Pengusaha yang bermodal kecil semakin tersisih dan kalah bersaing dengan pengusaha bermodal besar. Tidak adanya pemerataan pendapatan. Jadi, jawaban yang tepat adalah poin A.

Sistem ekonomi pasar/kapitalis adalah suatu sistem ekonomi di mana pemerintah sama sekali tidak turut campur tangan dan tidak berusaha memengaruhi kegiatan ekonomi yang dilakukan masyarakat. Pada sistem perekonomian ini, seluruh sumber daya yang tersedia dimiliki dan dikuasai oleh masyarakat. Masyarakat mempunyai kebebasan penuh dalam mengolah sumber daya tersebut.

Kebaikan sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut.

  1. Memberikan kebebasan kepada setiap individu untuk memilih pekerjaan.
  2. Mengurangi beban pemerintah.
  3. Menetapkan harga melalui mekanisme pasar.
  4. Adanya persaingan untuk maju menjadi lebih kreatif. (1)
  5. Mutu barang semakin berkualitas. (2)
  6. Hak milik individu diakui. (3)

Kelemahan sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut.

  1. Menimbulkan banyaknya pengangguran, kesenjangan sosial, dan kerusakan lingkungan akibat monopoli yang tidak terkontrol pemerintah.
  2. Pengusaha yang bermodal kecil semakin tersisih dan kalah bersaing dengan pengusaha bermodal besar.
  3. Tidak adanya pemerataan pendapatan.

Jadi, jawaban yang tepat adalah poin A. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

miwooo

Ini yang aku cari!

Tachya Aulia

Makasih ❤️

Riska Natalia Putri

👍

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini kekuatan sistem ekonomi komando dan sistem ekonomi pasar : Barang bermutu tinggi karena ada persaingan dalam kegiatan ekonomi Distribusi pendapatan mudah dilakukan Masyarakat t...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia