Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini kaitan dengan respirasi anaerob: Dihasilkan senyawa sampingan yang bersifat racun. Jumlah energi yang dihasilkan sedikit. Dapat menimbulkan penimbunan asam laktat. Ciri-ciri di atas menunjukkan bahwa respirasi anaerob ....

Berikut ini kaitan dengan respirasi anaerob:

  1. Dihasilkan senyawa sampingan yang bersifat racun.
  2. Jumlah energi yang dihasilkan sedikit.
  3. Dapat menimbulkan penimbunan asam laktat.

Ciri-ciri di atas menunjukkan bahwa respirasi anaerob ....space

  1. Menguntungkan selspace

  2. Merugikan bagi selspace

  3. Meningkatkan aktivitas selspace

  4. Memacu efektifitas selspace

  5. Tidak berpengaruh pada selspace

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Respirasi anaerob merupakan respirasi yang terjadi ketika sel kekurangan oksigen, akibatnya sel hanya akan melakukan proses fermentasi. Proses fermentasi menghasilkan 2 ATP,racun, dan memberikan efek yang merugikan bagi tubuh. Misalnya asam laktat yang akan membuat badan menjadi letih. Sehingga respirasi anaerob yang dilakukan oleh tubuh berdampak merugikan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Respirasi anaerob merupakan respirasi yang terjadi ketika sel kekurangan oksigen, akibatnya sel hanya akan melakukan proses fermentasi. Proses fermentasi menghasilkan 2 ATP, racun, dan memberikan efek yang merugikan bagi tubuh. Misalnya asam laktat yang akan membuat badan menjadi letih. Sehingga respirasi anaerob yang dilakukan oleh tubuh berdampak merugikan.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

62

Devi Lenan

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ketika tidak tersedia oksigen, maka metabolisme yang berlangsung yaitu .....

65

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia