Iklan

Pertanyaan

Berikut ini diagram siklus menstruasi! Dari skema peranan hormon di atas, pembuahan paling tepat terjadi pada saat....

Berikut ini diagram siklus menstruasi!

Dari skema peranan hormon di atas, pembuahan paling tepat terjadi pada saat....space 

  1. folikel masakspace 

  2. kadar estrogen tinggispace 

  3. pembentukan progesteronspace 

  4. pembentukan FSHspace 

  5. terbentuknya folikelspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

35

:

06

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalahB.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pembuahan atau fertilisasi adalah proses bertemunya sperma dan ovum yang terjadi di tuba fallopi. Proses pembuahan paling tepat terjadi ketika peningkatan kadar estrogen selama fase pra-ovulasi. Hal tersebut akan menyebabkan terjadinya hambatan terhadap pelepasan lanjutan FSH dari hipofisis. Turunnya konsentrasi FSH menyebabkan hipofisis melepaskan luteinizing hormone (LH) yang merangsang pelepasan oosit sekunder dari folikel de Graff. Kondisi tersebut disebut ovulasi, yaitu saat terjadi pelepasan oosit sekunder dari folikel de Graff dan siap dibuahi oleh sperma. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalahB.

Pembuahan atau fertilisasi adalah proses bertemunya sperma dan ovum yang terjadi di tuba fallopi. Proses pembuahan paling tepat terjadi ketika peningkatan kadar estrogen selama fase pra-ovulasi. Hal tersebut akan menyebabkan terjadinya hambatan terhadap pelepasan lanjutan FSH dari hipofisis. Turunnya konsentrasi FSH menyebabkan hipofisis melepaskan luteinizing hormone (LH) yang merangsang pelepasan oosit sekunder dari folikel de Graff. Kondisi tersebut disebut ovulasi, yaitu saat terjadi pelepasan oosit sekunder dari folikel de Graff dan siap dibuahi oleh sperma.space 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B.space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

sinta okta viona

Makasih ❤️

melati apriliya putri

,udah pusing nyari-nyari jawaban tapi gak ketemu ketemu dan ini Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!