Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada saat mengalami inflasi harga-harga barang mengalami kenaikan. Dampak inflasi dapat dirasakan oleh berbagai pihak.  

Berikut ini dampak inflasi bagi pegawai tetap adalah ….

Berikut ini dampak inflasi bagi pegawai tetap adalah ….  

  1. adanya kenaikan harga dapat disikapi dengan meningkatkan jumlah produksi  

  2. ketika harga-harga barang naik disikapi dengan menambah pengeluaran  

  3. dengan adanya inflasi, maka jumlah pinjaman yang harus dibayar meningkat  

  4. kenaikan harga  barang menimbulkan adanya  kebutuhan yang tidak  terpenuhi  

  5. inflasi yang tinggi dapat dijadikan sebagai alasan untuk meminta kenaikan gaji  

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.  

Iklan

Pembahasan

Pegawai tetap memiliki penghasilan tetap perbulan. Jika inflasi, harga naik namun gaji mereka statis, sehingga terjadi penurunan ekonomi karena gaji yg mereka terima tidak naik seperti naiknya harga kebutuhan pokok. Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Pegawai tetap memiliki penghasilan tetap perbulan. Jika inflasi, harga naik namun gaji mereka statis, sehingga terjadi penurunan ekonomi karena gaji yg mereka terima tidak naik seperti naiknya harga kebutuhan pokok.

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan D.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

81

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Andi seorang pemilik kedai kopi di beberapa kota. Andi merasa diuntungkan ketika terjadi inflasi karena memiliki kesempatan ....

59

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia