Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berikut ini contoh ancaman bencana yang bersifat geologi, yaitu....

Berikut ini contoh ancaman bencana yang bersifat geologi, yaitu ....

  1. hujan yang deras

  2. letusan gunung api

  3. pergerakan tornado

  4. kenaikan suhu muka laut

  5. pemutihan terumbu karang

Iklan

A. Irnawati

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Menurut UNISDR (2009), ancaman bencana adalah kondisi berbahaya yang bisa menyebabkan hilangnya nyawa, cedera atau dampak-dampak kesehatan lain, kerusakan harta bencana, hilangnya penghidupan dan layanan, gangguan sosial dan ekonomi, atau kerusakan lingkungan. Ancaman bencana yang bersifat geologi adalah ancaman yang berasal dari aktivitas di dalam bumi . Contohnya adalah letusan gunung api , gempa bumi, dan tsunami. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Menurut UNISDR (2009), ancaman bencana adalah kondisi berbahaya yang bisa menyebabkan hilangnya nyawa, cedera atau dampak-dampak kesehatan lain, kerusakan harta bencana, hilangnya penghidupan dan layanan, gangguan sosial dan ekonomi, atau kerusakan lingkungan. Ancaman bencana yang bersifat geologi adalah ancaman yang berasal dari aktivitas di dalam bumi. Contohnya adalah letusan gunung api, gempa bumi, dan tsunami.

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini tindakan manajemen risiko bencana yang termasuk dalam tahapan ex-ante adalah ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia