Iklan

Pertanyaan

Berikut ini bukan merupakan faktor yang memengaruhi proses erosi adalah ....

Berikut ini bukan merupakan faktor yang memengaruhi proses erosi adalah .... 

  1. Iklim 

  2. Sifat batuan 

  3. Keadaan suhu udara 

  4. Jenis tanah 

  5. Vegetasi penutup

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

42

:

31

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Erosi merupakan peristiwa pengikisan tanah oleh air. Faktor-faktor yang mempengaruhi erosi antara lain : Iklim ; curah hujan (intensitas hujan) dan suhu (kelembapan udara) Topografi; yaitu kemiringan lereng, panjang lereng Vegetasi ; tanaman yang tumbuh diatas tanah Tanah; jenis tanah. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Erosi merupakan peristiwa pengikisan tanah oleh air. Faktor-faktor yang mempengaruhi erosi antara lain :

  1. Iklim; curah hujan (intensitas hujan) dan suhu (kelembapan udara)
  2. Topografi; yaitu kemiringan lereng, panjang lereng 
  3. Vegetasi; tanaman yang tumbuh diatas tanah
  4. Tanah; jenis tanah.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

22

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!