Iklan

Pertanyaan

Berikut ini beberapa jenis produk perbankan ! Kredit hipotik Sertifikat deposito Deposit on call Kredit rekening koran Letter of credit Tabungan yang termasuk jenis simpanan uang di Bank adalah ....

Berikut ini beberapa jenis produk perbankan !

  1. Kredit hipotik
  2. Sertifikat deposito
  3. Deposit on call
  4. Kredit rekening koran
  5. Letter of credit
  6. Tabungan

 

yang termasuk jenis simpanan uang di Bank adalah .... 

  1. 4, 5 dan 6undefined 

  2. 2, 3 dan 4undefined 

  3. 2, 3 dan 6undefined 

  4. 1, 2 dan 3undefined 

  5. 1, 4 dan 5undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

51

:

37

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Yang termasuk jenis simpanan uang di Bank yaitu : Sertifikat deposito,merupakan produk yang ditawarkan oleh bank dan credit union yang memberikan premi suku bunga sebagai imbalan bagi pelanggan yang setuju untuk meninggalkan setoran l ump-sum tanpa tersentuh untuk jangka waktu yang telah ditentukan sebelumnya. Deposit on call ,merupakan simpanan yang ada di Bank, dimana simpanan tersebut hampir sama dengan deposito, akan tetapi dapat ditarik setiap saat dengan pemberitahuan terlebih dahulu 1 hari sebelum jatuh tempo Tabungan, merupakan simpanan yang bisa berbentuk kartu ATM, buku tabungan.simpanan/tabungan ini juga memiliki tingkat bunga/bagi hasil yang telah ditetapkan oleh pihak bank. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Yang termasuk jenis simpanan uang di Bank yaitu :

  1. Sertifikat deposito, merupakan produk yang ditawarkan oleh bank dan credit union yang memberikan premi suku bunga sebagai imbalan bagi pelanggan yang setuju untuk meninggalkan setoran lump-sum tanpa tersentuh untuk jangka waktu yang telah ditentukan sebelumnya.
  2. Deposit on call, merupakan simpanan yang ada di Bank, dimana simpanan tersebut hampir sama dengan deposito, akan tetapi dapat ditarik setiap saat dengan pemberitahuan terlebih dahulu 1 hari sebelum jatuh tempo
  3. Tabungan, merupakan simpanan yang bisa berbentuk kartu ATM, buku tabungan. simpanan/tabungan ini juga memiliki tingkat bunga/bagi hasil yang telah ditetapkan oleh pihak bank.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

aufaluna mezza

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Nathaniel Ricardo

Mudah dimengerti

jeana hc

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuan Bagas menabung di bank sebesar Rp. 3.500.000 dengan bunga 10% dibayarkan 6 bulansekali berapa uang tuan Bagas dalam setahun .... ?

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia