Iklan

Pertanyaan

Berikut ini adalah beberapa kejadian yang dapat merusak lingkungan hidup. Banjir Kebakaran Gempa bumi Tanah longsor Letusan gunung merapi Kejadian yang terjadi karena adanya campur tangan manusia ditunjukkan oleh nomor ….

Berikut ini adalah beberapa kejadian yang dapat merusak lingkungan hidup.

  1. Banjir
  2. Kebakaran
  3. Gempa bumi
  4. Tanah longsor
  5. Letusan gunung merapi

Kejadian yang terjadi karena adanya campur tangan manusia ditunjukkan oleh nomor …. 

  1. 1 dan 2 

  2. 1 dan 5 

  3. 2 dan 3 

  4. 3 dan 4 

  5. 4 dan 5 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

08

:

53

Klaim

Iklan

D. Wulandari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A.  

Pembahasan

Kejadian yang terjadi karena adanya campur tangan manusia adalah banjir dan kebakaran. Banjir disebabkan oleh aktivitas manusia yang menyebabkan genangan air, misalnya pembangunan rumah dibantaran sungai, mengaspal jalan-jalan, dan sebagainya. Kebakaran hutan juga dapat disebabkan oleh aktivitas manusia seperti pembukaan lahan dengan pembakaran. Baik banjir dan tanah longsong keduanya dapat mengganggu daya dukung lingkungan. Sedangkan gempa bumi, tanah longsor, dan letusan gunung merapi merupakan kejadian alami yang tidak ada campur tangan manusia di dalamnya. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Kejadian yang terjadi karena adanya campur tangan manusia adalah banjir dan kebakaran. Banjir disebabkan oleh aktivitas manusia yang menyebabkan genangan air, misalnya pembangunan rumah dibantaran sungai, mengaspal jalan-jalan, dan sebagainya. Kebakaran hutan juga dapat disebabkan oleh aktivitas manusia seperti pembukaan lahan dengan pembakaran. Baik banjir dan tanah longsong keduanya dapat mengganggu daya dukung lingkungan. Sedangkan gempa bumi, tanah longsor, dan letusan gunung merapi merupakan kejadian alami yang tidak ada campur tangan manusia di dalamnya.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan grafik berikut! Pernyataan yang tepat mengenai grafik tersebut adalah …

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia