Iklan

Pertanyaan

Berikut hal-hal yang dilakukan untuk memproduksi suatu barang: penggunaan bahan dasar seperti kayu, papan, paku, dan cat; pemanfaatan tenaga kerja untuk memotong kayu, mengecat, dan memelitur; pemanfaatan tenaga ahli untuk menjamin mutu; pemanfaatan pegawai untuk mencari dana operasional; penggunaan kolam untuk merendam kayu agar awet; penggunaan halaman untuk menjemur kayu; penggunaan mesin pembelah dan pemotong kayu; penggunaan ruangan untuk promosi; penggunaan truk untuk mengangkut pesanan meubel; penggunaan kantor untuk rapat-rapat mengkordinasikan pekerjaan; pemanfaatan direktur utama untuk mengatur pekerjaan. Faktor produksi asli ditunjukkan nomor ...

Berikut hal-hal yang dilakukan untuk memproduksi suatu barang:

  1. penggunaan bahan dasar seperti kayu, papan, paku, dan cat;
  2. pemanfaatan tenaga kerja untuk memotong kayu, mengecat, dan memelitur;
  3. pemanfaatan tenaga ahli untuk menjamin mutu;
  4. pemanfaatan pegawai untuk mencari dana operasional;
  5. penggunaan kolam untuk merendam kayu agar awet;
  6. penggunaan halaman untuk menjemur kayu;
  7. penggunaan mesin pembelah dan pemotong kayu;
  8. penggunaan ruangan untuk promosi;
  9. penggunaan truk untuk mengangkut pesanan meubel;
  10. penggunaan kantor untuk rapat-rapat mengkordinasikan pekerjaan;
  11. pemanfaatan direktur utama untuk mengatur pekerjaan.

Faktor produksi asli ditunjukkan nomor ...space 

  1. (1), (2), (3), (4), dan (5)space 

  2. (1), (2), (4), (5), dan (6)space 

  3. (2), (3), (4), (5), dan (11)space 

  4. (3), (4), (5), (6), dan (10)space 

  5. (7), (8), (9), (10), dan (11)space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

50

:

01

Klaim

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan B.

jawaban yang tepat adalah pilihan B.space  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Faktor alam dan faktor tenaga kerja disebut faktor produksi asli, sedangkan faktor dari produksi modal dan kewirausahaan disebut faktor produksi turunan. Contoh faktor produksi sebagai berikut. Penggunaan bahan dasar seperti kayu, papan, paku, dan cat (1) Pemanfaatan tenaga kerja untuk memotong kayu, mengecat, dan memelitur (2) Pemanfaatan pegawai untuk mencari dana operasional (4) Penggunaan kolam untuk merendam kayu agar awet (5) Penggunaan halaman untuk menjemur kayu (6) Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.

Faktor alam dan faktor tenaga kerja disebut faktor produksi asli, sedangkan faktor dari produksi modal dan kewirausahaan disebut faktor produksi turunan.

Contoh faktor produksi sebagai berikut.

  1. Penggunaan bahan dasar seperti kayu, papan, paku, dan cat (1)
  2. Pemanfaatan tenaga kerja untuk memotong kayu, mengecat, dan memelitur (2)
  3. Pemanfaatan pegawai untuk mencari dana operasional (4)
  4. Penggunaan kolam untuk merendam kayu agar awet (5)
  5. Penggunaan halaman untuk menjemur kayu (6)

Jadi, jawaban yang tepat adalah pilihan B.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

93

Ersha

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini merupakan faktor produksi asli adalah ....

28

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia