Iklan

Pertanyaan

Berikut adalah grafik hubungan tekanan ( P ) terhadap volume ( V ) dari gas yang mengalami proses isobarik. Proses yang menghasilkan usaha gas terbesar dinyatakan oleh grafik .... (EBTANAS)

Berikut adalah grafik hubungan tekanan (P) terhadap volume (V) dari gas yang mengalami proses isobarik.

Proses yang menghasilkan usaha gas terbesar dinyatakan oleh grafik ....

(EBTANAS)

  1. (I)space 

  2. (II)space 

  3. (III)space 

  4. (IV)space 

  5. (V)space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

39

:

42

Klaim

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Diketahui : Ditanya : W terbesar Gas ideal adalah gas teoretis yang terdiri dari partikel-partikel titik yang bergerak secara acak dan tidak saling berinteraksi. Usaha pada suatu proses gas ideal dapat dihitung menggunakan persamaan Hitung usaha pada masing - masing grafik proses gas ideal Grafik (I) Grafik (II) Grafik (III) Grafik (IV) Grafik (V) Usaha terbesar dimiliki grafik (III) yaitu sebesar 36 J. Jadi jawaban yang tepat adalah C.

Diketahui :

Grafik space left parenthesis straight I right parenthesis P equals 8 space Nm to the power of negative 2 end exponent V subscript 1 equals 2 space straight m cubed V subscript 2 equals 6 space straight m cubed Grafik space left parenthesis II right parenthesis P equals 4 space Nm to the power of negative 2 end exponent V subscript 1 equals 1 space straight m cubed V subscript 2 equals 8 space straight m cubed Grafik space left parenthesis III right parenthesis P equals 12 space Nm to the power of negative 2 end exponent V subscript 1 equals 3 space straight m cubed V subscript 2 equals 6 space straight m cubed Grafik space left parenthesis IV right parenthesis P equals 12 space Nm to the power of negative 2 end exponent V subscript 1 equals 3 space straight m cubed V subscript 2 equals 5 space straight m cubed Grafik space left parenthesis straight V right parenthesis P equals 6 space Nm to the power of negative 2 end exponent V subscript 1 equals 1 space straight m cubed V subscript 2 equals 6 space straight m cubed

Ditanya : W terbesar

Gas ideal adalah gas teoretis yang terdiri dari partikel-partikel titik yang bergerak secara acak dan tidak saling berinteraksi.

Usaha pada suatu proses gas ideal dapat dihitung menggunakan persamaan

W equals integral P space d V W equals P increment V W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses

Hitung usaha pada masing - masing grafik proses gas ideal

Grafik (I)

W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses W equals 8 open parentheses 6 minus 2 close parentheses W equals 32 space straight J

Grafik (II)

W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses W equals 4 open parentheses 8 minus 1 close parentheses W equals 28 space straight J

Grafik (III)

W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses W equals 12 open parentheses 6 minus 3 close parentheses W equals 36 space straight J

Grafik (IV)

W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses W equals 12 open parentheses 5 minus 3 close parentheses W equals 24 space straight J

Grafik (V)

W equals P open parentheses V subscript 2 minus V subscript 1 close parentheses W equals 6 open parentheses 6 minus 1 close parentheses W equals 30 space straight J

Usaha terbesar dimiliki grafik (III) yaitu sebesar 36 J.

Jadi jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Bahirah basila

Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut! Dari proses sebuah mesin dengan gas ideal yangdigambarkan dalam diagram di atas, terjadi hal-halberikut. Proses dari A ke B adalah proses isokhorik. Usaha yan...

14

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia