Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan tingkat kerumitan dalam pelaksanaan proses-proses bioteknologi, bioteknologidibedakan menjadi bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern. Prinsip kerja bioteknologi modernditerapkan dalam proses pembuatan ...

Berdasarkan tingkat kerumitan dalam pelaksanaan proses-proses bioteknologi, bioteknologi dibedakan menjadi bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern. Prinsip kerja bioteknologi modern diterapkan dalam proses pembuatan ... 

  1. minuman beralkoholundefined 

  2. oncom merahundefined 

  3. nata de cocoundefined 

  4. golden riceundefined 

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D. 

Iklan

Pembahasan

Bioteknologi modern merupakan bioteknologi dengan menerapkan teknik rekayasa genetika. Rekayasa genetika bertujuan untuk menghasilkan organisme transgenik, yaitu organisme yang susunan gen dalam kromosomnya telah diubah sehingga memiliki sifat menguntungkan sesuai dengan yang dikehendaki. Contoh penerapan prinsip bioteknologi modern yaitu dalam pembuatan golden rice (padi keemasan). Warna kuning keemasan tersebut disebabkan oleh kandungan beta karoten dalam bijinya. Beta karoten (provitamin A) di dalam tubuh akan diubah menjadi vitamin A. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Bioteknologi modern merupakan bioteknologi dengan menerapkan teknik rekayasa genetika. Rekayasa genetika bertujuan untuk menghasilkan organisme transgenik, yaitu organisme yang susunan gen dalam kromosomnya telah diubah sehingga memiliki sifat menguntungkan sesuai dengan yang dikehendaki. Contoh penerapan prinsip bioteknologi modern yaitu dalam pembuatan golden rice (padi keemasan). Warna kuning keemasan tersebut disebabkan oleh kandungan beta karoten dalam bijinya. Beta karoten (provitamin A) di dalam tubuh akan diubah menjadi vitamin A.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah D. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

28

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tindakan berikut ini yang dilakukan dalam bioteknologi modern adalah ....

213

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia