Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan sejarah penemuan proton, jawablah pertanyaan berikut. Siapakah penemu proton? Ceritakan percobaan penemuan proton. Sebutkan sifat-sifat sinar anode yang merupakan radiasi partikel proton.

Berdasarkan sejarah penemuan proton, jawablah pertanyaan berikut.

  1. Siapakah penemu proton?
  2. Ceritakan percobaan penemuan proton.
  3. Sebutkan sifat-sifat sinar anode yang merupakan radiasi partikel proton.space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

02

:

11

:

10

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

proton ditemukan melalui percobaan oleh Goldstein.

proton ditemukan melalui percobaan oleh Goldstein.space 

Pembahasan

Penemu proton adalah Goldstein. Pada tahun 1897, Goldstein melakukan serangkaian eksperimen dengan menggunakan tabung sinar katode.Pada saat dibuat rapat, gas di belakang katode tetap gelap. Akan tetapi, setelah dibuat renggang ( diberi lubang), gas di belakang katode menjadi berpijar. Hal itu menunjukkan adanya sinar yang menerobos lubang katode sehingga gas di belakangnya menjadi berpijar. Sinar itu berasal dari anode, sehingga disebut sinar anode atau sinar positif. Beberapa sifat sinar anode adalah sebagai berikut. Dapat memutar kincir sehingga merupakan radiasi partikel. Dapat dibelokkanmedan listrik atau magnet menuju ke kutub negatif sehingga sinar anode bermuatan positif. Makin besar massa partikel, sinar anodenya makin sukar dibelokkan. Muatan proton adalah +1atau 1 , 6 × 1 0 − 19 C . Massa proton adalah 1 sma = 1 , 67 × 1 0 − 24 g . Jadi, proton ditemukan melalui percobaan oleh Goldstein.

  1. Penemu proton adalah Goldstein.
  2. Pada tahun 1897, Goldstein melakukan serangkaian eksperimen dengan menggunakan tabung sinar katode. Pada saat dibuat rapat, gas di belakang katode tetap gelap. Akan tetapi, setelah dibuat renggang ( diberi lubang), gas di belakang katode menjadi berpijar. Hal itu menunjukkan adanya sinar yang menerobos lubang katode sehingga gas di belakangnya menjadi berpijar. Sinar itu berasal dari anode, sehingga disebut sinar anode atau sinar positif.
  3. Beberapa sifat sinar anode adalah sebagai berikut.
  • Dapat memutar kincir sehingga merupakan radiasi partikel.
  • Dapat dibelokkan medan listrik atau magnet menuju ke kutub negatif sehingga sinar anode bermuatan positif.
  • Makin besar massa partikel, sinar anodenya makin sukar dibelokkan.
  • Muatan proton adalah +1 atau  
  • Massa proton adalah  

Jadi, proton ditemukan melalui percobaan oleh Goldstein.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Rizky Adinda Ramadani

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan dengansingkat penemuan proton!

40

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia