Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan latar belakang karya ilmiah yang telah diuraikan, penulis merumuskan beberapa masalah yang akan dibahas sebagai berikut. 

  1. Bagaimana pergaulan remaja saat ini? 
  2. Bagaimana dampak yang timbul dari pergaulan remaja saat ini?
  3. Bagaimana solusi atau usaha yang dapat dilakukan untuk menghindari dampak negatif dari pergaulan remaja saat ini?undefined 

Berdasarkan rumusan masalah tersebut, tujuan penulisan karya ilmiah yang tepat adalah ...

Berdasarkan rumusan masalah tersebut, tujuan penulisan karya ilmiah yang tepat adalah ... 

  1. Membentuk remaja yang disiplin, patuh, dan menaati segala peraturan yang berlaku dalam masyarakatundefined 

  2. Menciptakan generasi penerus bangsa yang mampu bersaing dengan kemajuan iptek

  3. Mengajarkan remaja untuk bersikap sopan, menghargai, dan menghormati orang yang lebih tuaundefined 

  4. Mengarahkan pergaulan remaja saat ini untuk melakukan kegiatan positif yang berguna bagi diri sendiri dan masyarakatundefined 

  5. Menuntun remaja agar mau hidup rukun antarsesama masyarakat dari berbagai suku bangsa, agama, dan rasspace 

Iklan

R. Trihandayani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Bagian latar belakang masalah dalam karya ilmiah berisi pertanyaan kritis atau argumentasi yang fleksibel yang diambil intinya dari pernyataan umum dari masalah peneltian, sebagaimana tercantum dalam latar belakang masalah. Rumusan masalah selalu dibuat dalam bentuk pertanyaan yang dapat dioperasikan dalam suatu penelitian. Bagian tujuan penelitian adalah uraian singkat serta jelas tentang tujuan apa yang hendak dicapai dalam penelitian tersebut. Tujuan ini harus berkaitan dengan rumusan masalah yang sudah dibuat. Berdasarkan rumusan masalah tersebut, tujuan penulisan karya ilmiah yang tepat adalah mengarahkan pergaulan remaja saat ini untuk melakukan kegiatan positif yang berguna bagi diri sendiri dan masyarakat karena dalam rumusan masalah tersebut membahas terkaitsolusi atau usaha yang dapat dilakukan untuk menghindari dampak negatifdari pergaulan remaja. Jadi, jawaban yang benar adalah D.

Bagian latar belakang masalah dalam karya ilmiah berisi pertanyaan kritis atau argumentasi yang fleksibel yang diambil intinya dari pernyataan umum dari masalah peneltian, sebagaimana tercantum dalam latar belakang masalah. Rumusan masalah selalu dibuat dalam bentuk pertanyaan yang dapat dioperasikan dalam suatu penelitian. Bagian tujuan penelitian adalah uraian singkat serta jelas tentang tujuan apa yang hendak dicapai dalam penelitian tersebut. Tujuan ini harus berkaitan dengan rumusan masalah yang sudah dibuat.

Berdasarkan rumusan masalah tersebut, tujuan penulisan karya ilmiah yang tepat adalah mengarahkan pergaulan remaja saat ini untuk melakukan kegiatan positif yang berguna bagi diri sendiri dan masyarakat karena dalam rumusan masalah tersebut membahas terkait solusi atau usaha yang dapat dilakukan untuk menghindari dampak negatif dari pergaulan remaja.

Jadi, jawaban yang benar adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan penelitian yang sesuai dengan judul di atas adalah ...

10

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia