Iklan

Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan peranannya, terdapat jenis tokoh tritagonis. Tokoh tritagonis adalah ….

Berdasarkan peranannya, terdapat jenis tokoh tritagonis. Tokoh tritagonis adalah ….

  1. tokoh yang menjadi penentang tokoh utama

  2. tokoh yang memegang peran pelengkap atau tambahan

  3. tokoh yang menyebabkan konflik

  4. tokoh utama di dalam cerita yang tentu saja mendukung cerita secara keseluruhan

     

  5. tokoh penengah atau disebut juga juru damai 

Iklan

A. Tyas

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pengertian tokoh tritagonis terdapat pada pilihan jawaban E.

pengertian tokoh tritagonis terdapat pada pilihan jawaban E.

Iklan

Pembahasan

Terdapat empat jenis tokoh yang terdapat dalam cerita berdasarkan peranannya terhadap jalan cerita, yaitu protagonis, antagonis, tritagonis, dan tokoh pembantu. Tokoh protagonis adalah tokoh utama di dalam cerita yang tentu saja mendukung cerita secara keseluruhan. Tokoh antagonis adalah tokoh yang menjadi penentang tokoh utama dan merupakan tokoh yang menyebabkan konflik. Tokoh tritagonis adalah tokoh penengah atau disebut juga juru damai. Sementara, tokoh pembantu adalah tokoh yang memegang peran pelengkap atau tambahan dan disebut juga sebagai figuran. Dengan demikian, pengertian tokoh tritagonis terdapat pada pilihan jawaban E.

Terdapat empat jenis tokoh yang terdapat dalam cerita berdasarkan peranannya terhadap jalan cerita, yaitu protagonis, antagonis, tritagonis, dan tokoh pembantu. Tokoh protagonis adalah tokoh utama di dalam cerita yang tentu saja mendukung cerita secara keseluruhan. Tokoh antagonis adalah tokoh yang menjadi penentang tokoh utama dan merupakan tokoh yang menyebabkan konflik. Tokoh tritagonis adalah tokoh penengah atau disebut juga juru damai. Sementara, tokoh pembantu adalah tokoh yang memegang peran pelengkap atau tambahan dan disebut juga sebagai figuran. Dengan demikian, pengertian tokoh tritagonis terdapat pada pilihan jawaban E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan cerita berikut untuk menjawab nomor 8 dan 9! Kenari merasa malu dan kurang percaya diri kalau berkumpul dengan teman-temannya. (2) Tubuhnya kecil dan mengeluarkan bau tak sedap. ...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia