Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati kutipan surat pribadi berikut ini!


Liburan kenaikan kelas tinggal beberapa hari lagi, saya dan keluarga akan berlibur ke Yogyakarta. Kata Ayah, saya boleh mengajak salah seorang teman agar saya tidak merasa bosan di perjalan nanti. Saya ingin kamu yang menemai. Kamu mau, kan?space 

Berdasarkan kutipan surat tersebut bertujuan ...

Berdasarkan kutipan surat tersebut bertujuan ...space 

  1. menceritakan rencana liburan keluargaspace 

  2. mengingatkan bahwa sebentar lagi akan liburspace 

  3. menceritakan akan berlibur ke Yogyakartaspace 

  4. mengajak berlibur ke Yogyakartaspace 

Iklan

A. Dwianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Iklan

Pembahasan

Surat pribadi adalah bentuk komunikasi tulis (surat-menyurat) yang dilakukan oleh seseorang kepada orang lain sebagai pribadi bukan sebagai wakil atau urusan yang berkaitan dengan kelembagaan/kedinasan/resmi. Meski bersifat pribadi, struktur surat pribadi menjadi hal yang penting dan perlu diperhatikan. Berdasarkan kutipan surat tersebut bertujuanmengajak berlibur ke Yogyakarta. Hal itu dapat dilihat dari isi surat tentang rencana liburan ke Yogyakarta dan mengajak pembaca surat untuk berlibur. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Surat pribadi adalah bentuk komunikasi tulis (surat-menyurat) yang dilakukan oleh seseorang kepada orang lain sebagai pribadi bukan sebagai wakil atau urusan yang berkaitan dengan kelembagaan/kedinasan/resmi. Meski bersifat pribadi, struktur surat pribadi menjadi hal yang penting dan perlu diperhatikan.

Berdasarkan kutipan surat tersebut bertujuan mengajak berlibur ke Yogyakarta. Hal itu dapat dilihat dari isi surat tentang rencana liburan ke Yogyakarta dan mengajak pembaca surat untuk berlibur.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa saja tujuan yang mungkin diungkapkan dalam surat pribadi?

22

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia